Kementerian Komunikasi dan Digital Jangkau 8.248 UMKM untuk Digitalisasi
Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemenkomdigi) menggelar Malam Anugerah UMKM Level Up 2024 sebagai puncak dari program akselerasi digital UMKM yang telah berjalan selama lima bulan. Acara ini menjadi ajang apresiasi bagi para pelaku UMKM, fasilitator, dan koordinator yang telah berkontribusi aktif dalam mendorong transformasi digital usaha mikro, kecil, dan menengah di Indonesia. Dalam keterangan tertulisnya, Ketua Tim
- Published in Berita
RI Minim Hambatan Dagang, Manufaktur Loyo Digempur Barang Impor
Kementerian Perindustrian (Kemenperin) menyebut minimnya instrumen trade measures atau kebijakan perdagangan internasional membuat Indonesia menjadi sasaran gempuran produk impor legal maupun ilegal. Kondisi ini yang menjadi salah satu penyebab manufaktur terkontraksi. Purchasing Manager’s Index (PMI) manufaktur Indonesia masih berada di zona kontraksi November 2024, yaitu sebesar 49,6. Tren lesunya kinerja manufaktur ini terjadi sejak Juli
- Published in Berita
Menperin: Pertumbuhan Kawasan Industri Percepat Target Ekonomi Delapan Persen
JAKARTA-Pemerintah telah menargetkan pertumbuhan ekonomi Indonesia sebesar 8 persen dalam kurun waktu lima tahun ke depan. Hal ini menjadi tantangan yang cukup besar di tengah ketidakpastian situasi global saat ini. “Tetapi di sisi lain, kita juga melihat potensi besar yang dimiliki Indonesia dengan sumber daya alam yang melimpah, sektor industri manufaktur yang semakin berkembang, serta
- Published in Berita
Preservasi Jalan Tol Disetop Mulai 15 Desember 2024
Guna mendukung kelancaran momentum libur Natal dan tahun baru, pemerintah akan menghentikan sementara pekerjaan preservasi jalan tol mulai H-10 Natal 2024 atau tepatnya pada 15 Desember 2024. Hal tersebut disampaikan oleh Menteri Pekerjaan Umum (PU) Dody Hanggodo saat menghadiri Sidang Kabinet Paripurna di Istana Kepresidenan, Jakarta, pada Senin (2/12/2024). Penghentian pekerjaan preservasi jalan tol tersebut dilakukan
- Published in Berita
Rekayasa Dinilai Lebih Realistis Dibanding Pelarangan
Jakarta: Rekayasa dinilai lebih realistis dibandingkan dengan pelarangan. Pernyataan ini mengacu pada aturan pelarangan truk sumbu 3 di saat libur nasional, dalam hal ini Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 (Nataru). “Saya setuju agar dilakukan rekayasa jalan saja untuk menghindari kemacetan saat libur Nataru nanti, dan bukan pelarangan,” kata Ekonom dari Universitas Katolik Parahyangan (Unpar), Aknolt Kristian
- Published in Berita
Oktober 2024, Nilai Ekspor di Kalsel Naik 5,92 Persen
Badan Pusat Statistik (BPS) Kalsel merilis ekspor barang asal Kalimantan Selatan mencapai US$ 1,11 miliar atau naik 5,92 persen dibanding nilai ekspor bulan September 2024 yang sebesar US$ 1,05 miliar. barang asal Kalimantan Selatan mencapai US$ 1,11 miliar atau naik 5,92 persen dibanding nilai ekspor bulan September 2024 yang sebesar US$ 1,05 miliar. Jika dibandingkan
- Published in Berita
Sertifikasi Halal RI Mendadak Jadi Incaran Pasar Global, Potensi Bisnisnya Fantastis!
Indonesia semakin mengukuhkan posisinya dalam industri halal global melalui implementasi kebijakan sertifikasi halal wajib yang telah dimulai Oktober 2024. Langkah strategis ini menjadi tonggak penting yang memperkuat peran Indonesia dalam pasar halal dunia. Peluang pasar halal global kian menjanjikan. Riset terbaru BMI-Fitch Solutions Company mengungkap nilai pasar halal dunia akan menyentuh Rp20.670 triliun (US$1,3 triliun)
- Published in Berita
BPS: Jumlah Penumpang Pesawat di Oktober 2024 Menurun, Angkutan Barang Naik
Plt. Kepala Badan Pusat Statistik (BPS), Amalia Adininggar Widyasanti, melaporkan perkembangan terbaru sektor transportasi nasional pada Oktober 2024. Data menunjukkan adanya fluktuasi jumlah penumpang dan barang yang diangkut pada berbagai moda transportasi. Jumlah penumpang domestik yang menggunakan angkutan udara pada Oktober 2024 tercatat sebanyak 5,3 juta orang, turun 1,87 persen dibandingkan September 2024. Penurunan juga
- Published in Berita
Port Stay Berkurang 33%, PTP Nonpetikemas Terus Tingkatkan Produktivitas Layanan Bongkar Muat di Pelabuhan
JAKARTA (BeritaTrans.com) – PT Pelabuhan Tanjung Priok (PTP Nonpetikemas), sebagai bagian dari Pelindo Group dan anak perusahaan PT Pelindo Multi Terminal, terus bertransformasi dalam memberikan layanan unggulan berbagai jenis kargo, seperti curah cair, curah kering, general cargo, dan lainnya. Salah satu pilar transformasi tersebut adalah Teknologi yang dilaksanakan. Dengan menerapkan Pelindo Terminal Operating System-Multipurpose (PTOS-M).
- Published in Berita
Sektor Industri Pengolahan Jadi Kontributor Utama Ekspor Indonesia
Ekspor nonmigas Indonesia mengalami peningkatan signifikan pada Oktober 2024 dibandingkan dengan September 2024. Berdasarkan data dari Badan Pusat Statistik (BPS), terdapat perkembangan positif pada berbagai sektor. Salah satunya adalah sektor industri pengolahan yang mencatatkan kenaikan ekspor sebesar 12,04% dibanding bulan lalu yang terutama disumbang oleh peningkatan ekspor minyak kelapa sawit. Secara keseluruhan, sektor industri pengolahan
- Published in Berita