Yogyakarta, Gatra.com – Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki menekankan pentingnya model bisnis sebagai strategi untuk membawa UMKM tumbuh besar.
Menurutnya, pelaku UMKM masih terlalu fokus pada inovasi produk. Hal ini disampaikan saat membuka gelar produk “Jogja Gumregah” Eksebisi UMKM Bangkit Merdeka yang diselenggarakan di Yogyakarta, Minggu (13/09/2020).
Inovasi produk dan model bisnis seharusnya berjalan beriringan karena keduanya sangat penting dalam persaingan pasar domestik dan global.
Model bisnis dapat meyakinkan lembaga pembiayaan dan ikut membesarkan bisnis UMKM.
“Penting sekali pendekatan high-touch untuk mendorong UMKM yang unggul di masa depan.
Kita selama ini fokus di inovasi produknya, brandnya bagus, tapi model bisnisnya tidak dipikirkan.
Sumber dan berita selengkapnya:
https://www.gatra.com/detail/news/490214/info-kementrian/menkopukm-model-bisnis-jadi-strategi-kemajuan-umkm
Salam,
Divisi Informasi