Implementasi Industri 4.0 Mampu Dongkrak Ekspor Indonesia
Saturday, 23 February 2019
by Supply Chain Indonesia
Liputan6.com, Jakarta – Menteri Perindustrian, Airlangga Hartarto, mengatakan implementasi industri generasi keempat atau industri 4.0 akan membawa banyak perubahan positif bagi Indonesia. Salah satunya mampu membuat nett export(ekspor bersih dikurang impor) menjadi 10 persen di 2030. “Selain meningkatkan nett export sebesar 10 persen atau 13 kali lipat dibandingkan saat ini, sasaran making Indonesia 4.0 juga meliputi peningkatan produktivitas
- Published in Berita
Tagged under:
4.0, Berita Logistik, Dongkrak, ekspor, Implementasi, indonesia, industri, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Sertifikasi Logistik, Sertifikasi Supply Chain, Supply Chain, Supply Chain Indonesia