Migrasi Tiktok Shop Hampir 90 Persen, Kemendag: Aturan e-Commerce Bisa Direvisi
Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian Perdagangan (Kemendag) menyebut aturan e-commerce tidak bersifat mutlak dan bisa direvisi kendati proses migrasi TikTok Shop-Tokopedia hampir tuntas. Direktur Jenderal Perdagangan Dalam Negeri, Kemendag, Isy Karim mengatakan bahwa transisi sistem yang dilakukan TikTok hampir mencapai 90%. Meskipun diakui Isy bahwa pemisahan sistem TikTok Shop dari aplikasi TikTok bersifat backend atau di
- Published in Berita
90 Persen Angkutan Barang Masih Gunakan Jalan Raya
JAKARTA, KOMPAS.com – Salah satu permasalahan dalam moda pengangkutan darat adalah over dimension over loading ( ODOL) atau truk kelebihan muatan. Permasalahan ini menimbulkan berbagai kerugian, mulai dari kecelakaan lalu lintas hingga kerusakan jalan. Kasubdit Teknik Rekonstruksi, Direktorat Jenderal Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Nyoman Suaryana menyebut, ODOL merupakan permasalahan yang nyata
- Published in Berita