Pelindo I: Arus Peti Kemas di Pelabuhan Kuala Tanjung Meningkat Dua Kali Lipat
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I (Persero) mencatatkan adanya peningkatan arus peti kemas curah cair, maupun general cargo, dan kunjungan kapal pada Semester I/2020. Dengan peningkatan hampir dua kali lipat dibandingkan dengan 2019 di Kuala Tanjung Multipurpose Terminal (KTMT). Direktur Teknik Pelindo I, Hosadi A Putra, mengatakan KTMT yang dikelola oleh anak usaha
- Published in Berita
Meningkat, Arus Peti Kemas Internasional Lewat TPS
SURABAYA, BALIPOST.com – Terminal Peti Kemas Surabaya (TPS) boleh bangga. Sebab, arus peti kemas internasional (ekspor-impor) selama 2017 yang melalui TPS, meningkat 5,3 persen dibanding 2016 lalu. Pada 2016 arus peti kemas internasional 1.241.225 teus meningkat menjadi 1.306.876 teus pada 2017. Pencapaian ini juga meningkat 5,4 persen dibanding dengan rencana yang ditetapkan pada awal
- Published in Berita
Arus Peti Kemas Pelindo III Tumbuh 3%
JAKARTA. PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) III mencatatkan peningkatan aktivitas bongkar muat barang sepanjang semester I-2017. Dibandingkan tahun sebelumnya arus peti kemas, arus barang dan kunjungan kapal mengalami kenaikan dibanding tahun sebelumnya. Trafik arus peti kemas meningkat 3% dari tahun 2016 lalu. Selama semester I-2017 perseroan peti kemas yang dilayani mencapai 2.376.592 TEUs. Padahal tahun
- Published in Berita
Arus Peti Kemas Naik 20%, Pelabuhan Sri Bayintan akan Dikembangkan
TANJUNGPINANG (BeritaTrans.com)–Dermaga pelabuhan terminal kargo dan peti kemas di Pelabuhan Sribayintan, Kijang, Tanjungpinang Kepulauan Riau, akan direhab tahun ini. Sejumlah fasilitas juga dibangun dan didatangkan untuk menunjang aktivitas pelabuhan, khususnya kapal kargo dan peti kemas yang terus meningkat dalam beberapa tahun terakhir. “Tiap tahun, arus peti kemas masuk ke pelabuhan Kijang naik hingga 20 persen.
- Published in Berita