Kemhub Apresiasi Terobosan Baru dan Upaya Jadikan Pelabuhan Transhipment di Tanjung Priok
JAKARTA (Beritatrans.com) – Kementerian Perhubungan (Kemhub) mendukung Pelabuhan Tanjung Priok untuk menjadi pelabuhan transhipment terbesar di kawasan Asia. Berbagai terobosan baru berhasil dilakukan manajemen Pelindo II dan JICT serta Ditjen Perhubungan Laut. Salah satunya dengan mendatangkan kapal CMA CGM yang melayani rute Jakarta ke negata tujuan ekspor khususnya Amerika Serikat. Konsep Transhipment nantinya memotong jalur ekspor dan
- Published in Berita
Pengusaha Logistik Minta Kenaikan Tarif Tol Dibedakan antara Gol I dengan IV
JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) angkat bicara soal rencana pemerintah yang bakal menaikan empat ruas tol, Selasa 21 November 2017. Ruas tol tersebut Tangerang-Merak, Gempol-Pandaan, Makassar Seksi 4, dan Cikopo-Palimanan, dengan besaran kenaikan masing-masing tol 7%. Ketua Umum ALFI Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan, perusahaan logistik meminta pembedaan biaya untuk kenaikan tarif.
- Published in Berita
Lion Parcel – LogiNext Kembangkan Logistik bagi e-Commerce
JAKARTA (IndoTelko) – Lion Parcel, perusahaan penyedia jasa pengiriman, transportasi, dan distribusi tingkatkan efisiensi manajemen jasa pengiriman e-Commerce dengan berpartner bersama LogiNext, yang khusus bergerak di bidang optimasi logistik. Kedua perusahaan menerapkan teknologi untuk meningkatkan efisiensi jasa pengiriman. Dibantu LogiNext yang ahli dalam effective last mile optimization, Lion Parcel sekarang dapat menawarkan jasa cash-on-delivery tepat waktu dan dengan pelayanan
- Published in Berita
Pengadaan Kapal Tol Laut Diharapkan Berkesinambungan
Bisnis.com, Jakarta – Industri galangan kapal nasional berharap pesanan pembuatan kapal untuk program tol laut dapat berkelanjutan mengingat Indonesia sebagai negara kepulauan masih membutuhkan banyak kapal berbagai jenis untuk meyukseskan program tersebut. Ketua Umum Ikatan Perusahaan Galangan Kapal dan Industri Lepas Pantai Indonesia (Iperindo), Edy K. Logam mengatakan saat ini industri galangan kapal nasional
- Published in Berita
Tingkatkan Sektor Logistik, Rangkasbitung-Merak Dilengapi Jalur Rel Ganda
INDUSTRY.co.id – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan pemerintah akan membangun “double treck” atau jalur ganda rel Rangkasbitung-Merak sehingga dapat dioperasikan angkutan massal Commuter Line. “Pengoperasian angkutan Commuter Line itu nantinya dapat mendukung percepatan pembangunan di Provinsi Banten,” kata Budi Karya Sumadi saat peresmian perumahan Citra Maja Raya di Kabupaten Lebak, Sabtu (18/11/2017) PT Kereta Api Indonesia
- Published in Berita
Kepala OP Tanjung Priok: Pelaksanaan Pemindahan Kontainer Impor Segera Dibahas
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Pelaksanaan Peraturan Menhub No 25/2017 tentang pemindahan barang long stay yang belum berjalan dengan baik akan bibahas kembali oleh Otoritas Pelabuhan Tanjung Priok bersama Bea Cukai, Badan Usaha Pelabuhan (BUP)/terminal peti kemas dan asosiasi terkait dalam waktu dekat ini. Hal itu diungkapkan Kepala Otoritas Pelabuhan Tanjung Priok Arif Toha menjawab pertanyaan BeritaTrans. com
- Published in Berita
Pelni Buka Gerai Pelni Mart di Wamena
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Pelni (Persero) melalui anak perusahaan PT Sarana Bandar Nasional (SBN) memperluas jaringan distribusi bahan pokok dan barang penting aneka kebutuhan masyarakat di Indonesia Timur. Setelah membuka gerai Pelni Mart di beberapa kota di Papua, Pelni sedang mempersiapkan beroperasinya Tong Maju Mart (Pelni Mart) di Wamena. Persiapan pembangunan gerai dan pembukaan
- Published in Berita
55 Unit UD Trucks Quester GWE 280 Terjual kepada PT Kaluku Maritima
JAKARTA, SAWIT INDONESIA – UD Trucks menjual 55 unit Quester GWE 280 kepada PT Kaluku Maritima Utama yang direncanakan untuk mendukung kegiatan bongkar muat di pelabuhan Kalibaru Tanjung Priok. PT Kaluku Maritima Utama memilih penggunaan UD Trucks Quester GWE 280. Truk Heavy Duty ini akan digunakan untuk mendukung bisnis utama PT Kaluku Maritima Utama
- Published in Berita
Aptrindo Berharap Ada Terminal Khusus Kontainer Sebelum Pelabuhan
SEMARANG – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Cabang Tanjung Emas Semarang mengharapkan adanya terminal khusus untuk kontainer sebelum masuk pelabuhan. Karena, selama ini di Kota Semarang tidak ada terminal khusus untuk truk-truk besar, sehingga banyak yang mengantre masuk ke pelabuhan untuk melakukan bongkar muat barang, terpaksa parkir di pinggir jalan. Ketua DPC Aptrindo Cabang
- Published in Berita
Pemerintah Diminta Optimalkan Pusat Logistik Berikat
Bisnis.com, JAKARTA – Peran dan fungsi Pusat Logistik Berikat (PLB) di Indonesia dinilai masih belum optimal sehingga penggunaan PLB oleh para pebisnis juga masih rendah. Oleh karena itu, Kadin Indonesia dan Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) mendesak pemerintah untuk membuat kebijakan terobosan yang tegas dan tidak setengah hati. Wakil Ketua Umum Kadin Bidang Logistik dan
- Published in Berita