Tekan Biaya Logistik, Perlu Konektivitas Industri
Bisnis.com, JAKARTA – Pemerintah diminta menekan biaya logistik yang terlalu tinggi di antaranya dengan membangun konektivitas industri, selain memberangus pungutan liar dan membangun infrastruktur. “Pungli masih banyak seperti dikeluhkan sopir truk. Kemudian dampak infrastruktur ternyata hanya menurunkan biaya logistik 2,5%,” kata ekonom Institute for Development of Economics and Finance (Indef) Bhima Yudhistira pada Rabu
- Published in Berita
ALFI Sebut Proyek Infrastruktur Pemerintah Hanya Pangkas 2,5% Biaya Logistik
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menyebut jika seluruh proyek infrastruktur yang dicanangkan pemerintah bisa usai, maka biaya logistik yang bisa dipangkas baru sebesar 2,5%. Riset ALFI menyebut tahun lalu biaya logistik memakan 23,5% dari total Gross Domestic Product (GDP). Ketua Umum ALFI Yukki Nugrahawan Hanafi menyebut angka 23,5% dari GDP menjadikan biaya
- Published in Berita
Maaf, Penurunan Tarif Tol Tak Tepat Turunkan Biaya Logistik
Jakarta, Motoris – Meski mengapresiasi langkah pemerintah untuk menurunkan tarif tol agar bisa mengurangi biaya logistik yang saat ini masih 24% terhadap Produk Domestik Bruto (PDB). Namun, sejumlah kalangan pelaku bisnis menilai upaya ini relatif tidak signifikan. Sebab, komponen terbesar biaya angkutan truk logistik adalah Bahan Bakar Minyak (BBM), suku bunga kredit investasi pembelian
- Published in Berita
Berbagi Sumber Daya Maksimalkan Pengiriman dari Luar Jawa
Bisnis.com, Jakarta – Biaya logistik yang tinggi masih menjadi masalah di Indonesia, perlu pembagian sumber daya (sharing resource) untuk menekan beban itu. Direktur Integrasi Logistik PT Pos Indonesia (Persero) Barkah Hadimoeljono mengatakan ongkos yang tinggi tersebut membuat pertumbuhan pengiriman paket Indonesia masih kecil. “Kita masih di bawah satu parsel perkapita dalam setahun,” ungkapnya di Jakarta
- Published in Berita
Kontainer Longstay Direlokasi, Biaya Logistik Impor Terpangkas 60%
Bisnis.com, JAKARTA—Relokasi kontainer impor yang telah melewati batas waktu penumpukan (longstay) dan sudah clearance dokumen kepabeanannya diyakini menghemat 60% biaya logistik yang ditanggung consigne di Pelabuhan Tanjung Priok. Syamsul Hadi, Ketua Umum Forum Pengusaha Depo Kontainer Indonesia (Fordeki), mencoba memamaparkan kalkulasinya. Jika kontainer impor yang sudah clearance kepabeanannya dan lebih dari tiga hari tetap menumpuk di terminal peti kemas pelabuhan
- Published in Berita
Pakai Aplikasi, Biaya Pengiriman Logistik Lebih Hemat 25 Persen
Liputan6.com, Jakarta Perusahaan jasa logistik kini mulai memanfaatkan aplikasi berbasis sistem android maupun IOS dalam bisnisnya. Kehadiran aplikasi diklaim bisa menghemat biaya pengiriman logistik hingga lebih dari 25 persen. Salah satunya dilakukan PT Aditya Aryaprawira, perusahaan pengapalan dan logistik yang meluncurkan aplikasi e-logistik yang bernama ABC Online. Presiden Direktur PT Aditya Aryaprawira, Adharta
- Published in Berita
PPBMI Siap Dukung Tekan Biaya Logistik
REPUBLIKA.CO.ID, Surabaya, 11/1 (Antara) – Para pelaku usaha yang tergabung dalam Perkumpulan Pengusaha Bongkar Muat Indonesia (PPBMI) siap mendukung program pemerintah mewujudkan tol laut dan menekan biaya logistik yang selama ini dinilai masih tinggi. “Kami siap mendukung program pemerintah mewujudkan tol laut dan menekan biaya logistik,” kata Ketua Umum Perkumpulan Pengusaha Bongkar Muat Indonesia
- Published in Berita
GINSI: Jangan Ada Kenaikan Tarif Pelabuhan Priok Hingga Lima Tahun Ke Depan
Bisnis.com, JAKARTA – Gabungan importir nasional seluruh Indonesia (GINSI) mengharapkan tidak ada wacana kenaikan tarif layanan jasa kepelabuhan di pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta sampai dengan lima tahun ke depan atau hingga 2022. Ketua BPD GINSI DKI Jakarta, Subandi mengatakan justru yang saat ini harus dilakukan oleh PT.Pelindo II/IPC selaku operator di pelabuhan Priok yakni
- Published in Berita
Beda Asosiasi Beda Solusi
Saat ini, biaya logistik Indonesia merupakan salah satu yang tertinggi di dunia. Meskipun perbandingan biaya logistik terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia cenderung turun dalam beberapa tahun terakhir, tetapi angka 23,5% pada 2017 tetap terhitung tinggi. Cukup sulit menemukan negara yang ideal untuk dijadikan pembanding bagi Indonesia. Alasannya, negara dengan performa logistik tinggi seperti
- Published in Berita
Pengusaha Tak Yakin Ongkos Logistik Turun
RMOL. Pemerintah terus berupaya menekan mahalnya ongkos transportasi logistik dan kemacetan dengan berbagai cara. Salah satunya dengan membatasi operasi truk barang dengan mengalihkannya ke kereta api. Pengusaha truk pesimistis ongkos logistik turun. Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Bambang Prihartono mengatakan, akan memanfaatkan moda transportasi kereta api untuk menekan ongkos logistik. Cara ini dinilai
- Published in Berita