GINSI: Dwelling Time Juga Terkait Infrastruktur Jalan
MedanBisnis -Belawan. Ketua Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) Sumatera Utara (Sumut), Dianto MS mengatakan, lamanya dwelling time di Pelabuhan Belawan bukan hanya tanggungjawab Pelindo I. Dwelling time juga terkait dengan infrastruktur jalan. Dwelling time kata Dianto kepada MedanBisnis di Belawan, Kamis (13/8), harus diukur sejak kapal bersandar hingga barang sampai ke konsumen. “Jadi,
- Published in Berita
Dwelling Time Tanjung Priok: Aptesindo Dukung Penumpukan Maksimal 3 Hari
JAKARTA – Rencana pembatasan waktu penumpukan barang dan peti kemas impor maksimal tiga hari di lini satu Pelabuhan Tanjung Priok direspons positif penyedia dan pengguna jasa pelabuhan. Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Tempat Penimbunan Sementara Indonesia (Aptesindo) Reza Darmawan mengatakan rencana itu dinilai cukup efektif menekan waktu inap barang di pelabuhan terbesar di Indonesia itu
- Published in Berita
Layanan Bongkar Muat: Lino Apresiasi Kinerja Pelabuhan Pontianak
PONTIANAK – PT Pelabuhan Indonesia II mencatat Pelabuhan Pontianak berhasil mengurangi tingkat pemakaian lapangan penumpukan atau yard occupancy ratio dari 120% pada 2014 menjadi 45% pada tahun ini didorong pergerakan bongkar muat yang semakin cepat. Direktur Utama PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II Richard Joost Lino mengatakan pencapaian itu merupakan kemajuan yang cukup pesat bagi pelabuhan
- Published in Berita
Layanan Tanjung Priok: APBMI Bantah Terlibat Kasus Dwelling Time
JAKARTA – Asosiasi Perusahaan Bongkar Muat Indonesia membantah terlibat dalam skandal lamanya waktu inap kontainer atau dwelling time di Pelabuhan Tanjung Priok. Ketua Umum DPP Asosiasi Perusahaan Bongkar Muat Indonesia (APBMI) Sodik Harjono mengatakan kegiatan bongkar muat di pelabuhan sudah memiliki standar operasi dan prosedur (SOP) yang dihitung berdasarkan volume barang yang dibongkar muat dan
- Published in Berita
TPFT Pangkas Dwelling Time di Pelabuhan Belawan
MedanBisnis – Medan. Ombudsman RI menemukan sejumlah permasalahan di operasional Pelabuhan Belawan Medan, Sumatera Utara (Sumut). Hasil pemeriksaan pada tahun 2013 antara lain menunjukkan dwelling time (waktu tunggu barang) di pelabuhan itu mencapai hingga 10 hari. Namun dwelling time itu segera bisa terpotong seiring dengan akan beroperasinya Tempat Pemeriksaan Fisik Terpadu (TPFT), di mana TPFT
- Published in Berita
Dwelling Time INSW Jadi Satuan Kerja
JAKARTA – Kementerian Keuangan menegaskan Indonesia National Single Window (INSW) sebagai satuan kerja yang berada langsung di bawah otoritas fiskal. Keputusan ini diharapkan bisa menyelesaikan kemelut dwelling time yang hingga saat ini masih mengerogoti Pelabuhan Tanjung Priok. Bambang Brodonegoro, Menteri Keuangan, menjelaskan susunan kepengurusan satuan kerja INSW juga sudah dibentuk. “Sudah terbentuk sudah saya tunjuk
- Published in Berita
Terminal Peti Kemas, Infrastruktur Masih Jadi Kendala
SEMARANG, KOMPAS – Aktivitas di Terminal Peti Kemas Semarang, jawa Tengah, tahun demi tahun terus meningkat, dengan sarana dan fasilitas yang juga terus diperbaharui. Namun, kondisi infrastruktur menuju Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, masih menjadi kendala untuk menarik para pelaku ekspor-impor mengirimkan barang melalui Semarang. General Manager Terminal Peti Kemas Semarang (TPKS) Erry Akbar Panggabean mengatakan
- Published in Berita
Bea Cukai Jadi Koordinator Dwelling Time
JAKARTA (beritatrans.com) – Sore hingga malam hari ini, pemerintah melalui Menteri Koordinator bidang Koordinator Perekonomian Sofyan Djalil, Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro hingga Direktur Jenderal (Dirjen) Bea Cukai Heru Pambudi melakukan rapat tertutup mengenai dwelling time. Hadir juga Direktur Utama PT Pelindo II (Persero) RJ Lino. “Yang mau kita lakukan adalah simplifikasi proses di pelabuhan
- Published in Berita
Pelindo I Kebut Penyelesaian Pelabuhan Kuala Tanjung
Jakarta, CNN Indonesia — PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I mengupayakan dapat menyelesaikan pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung di Sumatera Utara pada akhir 2016, lebih cepat dibanding perencanaan awal yaitu kuartal I 2017. Percepatan penyelesaian dilakukan Pelindo I agar pembangunan kawasan industri Kuala Tanjung juga bisa segera dibangun. Direktur Utama Pelindo I Bambang Eka Cahyana menjelaskan sampai
- Published in Berita
Redam Dwelling Time, INSA: Otoritas Pelabuhan Mesti Dikuatkan & Diberi Kewenangan Memaksa
JAKARTA (beritatrans.com) – Asosian Pemilik Kapal Nasional Indonesia atau Indonesian National Shipowners’ Association (INSA) mendukung wacana memperkuat otoritas pelabuhan dalam rangka mensingkronkan tata kelola pelabuhan di Indonesia, termasuk juga persoalan dwelling time. Ketua Umum INSA Carmelita Hartoto mengatakan persoalan dwelling time sudah terjadi sejak bertahun-tahun silam dan dia mengakui persoalannya terkendala dalam proses preclearence
- Published in Berita