Pemerintah Lanjutkan Subsidi Transportasi Darat, Laut, dan Udara ke Simeulue
Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Simeulue, Mulyawan Rohas, S.T., mengatakan bahwa pemerintah kembali melanjutkan subsidi transportasi darat, laut dan udara ke wilayah kepulauan Simeulue tahun anggaran 2025. Dijelaskan, untuk transportasi darat dengan rute Banda Aceh-Simeulue yang dilayani oleh Damri. Sedangkan transportasi laut menggunakan kapal perintis dan untuk transportasi udara menggunakan maskapai Susi Air dengan rute Banda Aceh-Simeulue dan sebaliknya. “Tetap lanjut di 2025. Transportasi darat, laut dan udara masih
- Published in Berita
Angkutan Logistik Masih Didominasi Angkutan Darat, DPR: Telan Biaya Besar
TEMPO.CO, Jakarta – Anggota Komisi V DPR, Syahrul Aidi Maazat, menyoroti kinerja Kementerian Perhubungan soal pergerakan barang di Indonesia masih didominasi angkutan darat hingga 91 persen. “Semangat kita bagaimana menekan biaya logistik yang cukup tinggi,” ujar Syahrul di Senayan, Rabu, 5 Juni 2024. Jika pemanfaatan pergerakan logistik di Indonesia masih didominasi angkutan darat, menurut Syahrul, otomatis akan menelan biaya logistik
- Published in Berita
Angkutan Darat, Damri Logistik Fokus Garap Layanan Trucking
Bisnis.com, JAKARTA – Damri Logistik, bagian dari Perusahaan Umum Damri akan lebih fokus pada layanan jasa pengiriman barang via darat menggunakan armada truk (trucking) dibandingkan dengan bisnis lain. General Manager Damri Logistik, Aris Yulianto mengatakan, saat ini Damri Logistik sudah melayani beberapa tujuan seperti Jawa Tengah dan Sumatra, dua di antaranya Palembang serta Jambi.
- Published in Berita
Biaya Logistik Darat Masih Tinggi, Saatnya Pemerintah Beralih ke Transportasi Laut
AKURAT.CO, Ekonom Senior Institute For Development of Economics and Finance (INDEF) Faisal Basri mengaku prihatin dengan cara berpikir pemerintah. Pasalnya salah satu tantangan besar yang harus dicarikan solusi agar Indonesia semakin baik dan ekonomi bisa tumbuh bagus adalah masalah akses pemerataan dan konektivitas. Sementara untuk mempercepat akses konektivitas antar daerah yang paling tepat menurut
- Published in Berita