Dirjen Hubla Lantik Pengurus DPP ASDEKI 2023-2028, Ini Pesannya..
Dirjen Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan, Capt. Antoni Arif Priadi melantik jajaran Pengurus DPP Asosiasi Depo Kontainer Indonesia (ASDEKI) Masa Bakti 2023-2028. Dalam sambutannya, Dirjen Hubla mengatakan, ASDEKI selama ini telah berperan sebagai sebagai mitra Pemerintah untuk mendukung kelancaran arus barang dan logistik. Dia mengatakan, depo peti kemas merupakan salah satu jasa terkait, sedangkan layanan logistik itu bersifat
- Published in Berita
Sepakat Depo Kontainer Dievaluasi, Buleks juga Sorot Penggunaan Alat Berat
Surabaya, JatimUPdate.id – Sekretaris Komisi A Budi Leksono (Buleks) sepakat, aktivitas Depo Kontainer atau Peti Kemas di Kota Pahlawan dievaluasi, agar tidak menimbulkan kemacetan utamanya di Jalur Tengkorak, Kali Anak. Buleks juga mendorong, perlu dilakukan pembenahan infrastruktur untuk keselamatan dan kenyamanan bagi pengguna kendaraan. “Tentunya ini butuh evaluasi dan regulasi atau aturan sejauh mana perizinan Depo Kontainer di
- Published in Berita
Jalur KA Semarang-Yogyakarta Dibangun 2023, Bakal Dilengkapi Stasiun Depo Pasir
SEMARANG, KOMPAS.com – Rencana pembangunan jalur Kereta Api (KA) Semarang-Yogyakarta yang direncanakan pada 2023 bakal dilengkapi dengan kebutuhan-kebutuhan industri. Sepanjang jalur tersebut, nantinya ada stasiun untuk mengangkut peti kemas, hingga stasiun khusus untuk depo pasir di Muntilan. Kepala Bidang Jaringan Transportasi dan Perkeretaapian Dinas Perhubungan Jawa Tengah, Henggar Budi Hanggoro, mengatakan ada beberapa
- Published in Berita
[Berita] Layanan Tanjung Priok – Kompas, 20 Maret 2015
GINSI Minta Tarif Depo Seragam JAKARTA – Importir di Pelabuhan Tanjung Priok mendesak adanya keseragaman tarif layanan peti kemas kosong di fasilitas depo kontainer eks impor dan ekspor yang kini liar. Wakil Ketua Umum Gabungan Importir NAsional Seluruh Indonesia (GINSI) bidang kepabeanan dan Perdagangan Ekspor Impor Erwin Taufan mengatakan biaya pelayanan di depo kosong (empty)
- Published in Berita