Pelindo Gaet Investor Dubai Operasikan Pelabuhan Belawan, Dapat Kucuran Rp6 Triliun
Bisnis.com, JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo resmi menjalin kerja sama investasi dan pengoperasian Belawan New Container Terminal (BNCT) di Medan, Sumatera Utara dengan perusahaan logistik asal Uni Emirat Arab (UEA), Dubai Port World atau DP World. Direktur Utama Pelindo, Arif Suhartono menjelaskan, melalui kerja sama tersebut DP World akan mengucurkan dana investasi sekitar US$400 juta
- Published in Berita
Pelabuhan Kuala Tanjung: Pelindo I dan DP World Masih Bernegosiasi
Bisnis.com, JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia I (Persero) dan Dubai Port World tengah dalam tahap penyelesaian negosiasi pengelolaan tahap pertama Pelabuhan Kuala Tanjung di Batubara, Sumatra Utara. Operasional Pelabuhan Kuala Tanjung tahap I diestimasi bisa dimulai pada kuartal II/2018. Direktur Utama Pelindo I Bambang Eka Cahyana mengatakan kepastian kerja sama dengan DP World diharapkan
- Published in Berita
Pengembangan Pelabuhan: Asing di Kuala Tanjung Tahap II
JAKARTA—Pembangunan dan pengelolaan Kuala Tanjung tahap II bakal melibatkan pihak swasta asing demi kemudahan mewujudkan fungsinya sebagai salah satu pelabuhan hub internasional. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung tahap I yang mulai beroperasi pada Agustus akan segera disusul pembangunan tahap kedua. “Secara spesifik saya sampaikan Pelabuhan Kuala Tanjung akan beroperasi
- Published in Berita