Jadi Pelopor Ekonomi Hijau, Lazada Implementasi Panel Surya di Gudang Logistik Cimanggis
Lazada mengimplementasikan panel surya di gudang utamanya yang berada di Cimanggis, Depok, Jawa Barat. Harapannya, implementasi panel surya dapat menjadikan Lazada sebagai pelopor gudang logistik e-commerce yang berkelanjutan. Sekaligus mendukung pemerintah dalam mencapai emisi nol bersih pada tahun 2026. Lazada juga berusaha mengimplementasikan ekonomi hijau. “Kami menyadari pertumbuhan e-commerce tak hanya memberikan peluang ekonomi, tapi juga memiliki dampak pada
- Published in Berita
Pemerintah Ingin Ekonomi Hijau Turut Berkontribusi Mewujudkan Indonesia Emas 2045
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Sejak beberapa tahun terakhir, pemerintah gencar memperkenalkan konsep ekonomi hijau yang menjadi titik sentral dalam perubahan paradigma ekonomi. Dari konsep ini, lingkungan dan pertumbuhan ekonomi dianggap sebagai kekuatan yang saling mendukung. Dengan menggulirkan ekonomi hijau, pemerintah ingin mencapai cita-cita Indonesia Emas 2045 dan bertekad membawa Indonesia menjadi negara dengan perekonomian terkuat kelima
- Published in Berita
Kontribusi Industri Terhadap Ekonomi Hijau Capai 17,4%
Jakarta, CNBC Indonesia – Kepala Pusat Industri Hijau Kementerian Perindustrian, Herman Supriadi menuturkan saat ini butuh dana besar bagi industri untuk menerapkan green economic di Indonesia.Hal ini menjadi masalah utama bagi industri, sehingga akselerasi menuju industri hijau agak sedikit lambat. “Istilah orang-orang itu kalau ingin menghasilkan ikan besar maka kail dan umpannya harus besar, demikian
- Published in Berita