Industri Pengolahan Nonmigas Berperan Penting bagi Ekonomi Nasional
Jakarta, InfoPublik – Sektor industri pengolahan nonmigas Indonesia tetap memainkan peranan penting bagi perekonomian nasional. Peran itu dapat dilihat dari kinerja makro sektor industri pengolahan nonmigas di beberapa indikator. “Perjalanan pembangunan sektor industri pengolahan nonmigas di 2022 masih diwarnai dengan gejolak dan tantangan baik dalam negeri maupun global, namun Alhamdulillah dapat kita lewati dengan cukup membanggakan,” kata Menteri
- Published in Berita
Sri Mulyani Waspada Ekonomi Indonesia 2023 Melambat Hanya Tumbuh 4,7 Persen
Menteri Keuangan Sri Mulyani mengingatkan potensi perekonomian Indonesia tahun depan bisa tumbuh melambat jauh di bawah target APBN 5,3%. Sri Mulyani memperkirakan perlambatan ekonomi bahkan bisa menyentuh 4,7% atau lebih rendah dibandingkan perkiraan sejumlah lembaga internasional dan Bank Indonesia. Risiko perlambatan tersebut bakal berimplikasi terhadap penerimaan negara tahun depan. Dia memaparkan ini saat menjelaskan target
- Published in Berita
Jalan Tol Jagat Kerthi Bali Beri Dampak Ekonomi bagi Jembrana dan Tabanan
TRIBUN-BALI.COM, NEGARA – JALAN Tol Jagat Kerthi Bali yang digroundbreaking oleh Menteri PUPR, Basuki Hadimulyono bersama Gubernur Bali, Wayan Koster, Sabtu 10 September 2022, Saniscara Wage Prangbakat, di Pekutatan dinilai akan membawa perubahan bagi Kabupaten Jembrana, hingga di Gumi Mekepung juga ditargetkan akan mengalami masa keemasan pada 2026. “Saya sebagai Bupati Jembrana berterimakasih kepada Bapak Gubernur
- Published in Berita
BI Proyeksi Ekonomi RI Tembus 5,5 Persen Kuartal III 2022
Indonesia — Bank Indonesia (BI) memproyeksi pertumbuhan ekonomi RI tembus 5,5 persen pada kuartal III 2022 meski inflasi melonjak di dalam negeri. “Pertumbuhan ekonomi kita yang lebih tinggi dan akan terus meningkat pada kuartal III 2022 ini bisa mencapai 5,5 persen,” ungkap Gubernur BI Perry Warjiyo dalam konferensi pers, Selasa (23/8). Proyeksi tersebut lebih tinggi dibandingkan
- Published in Berita
Inflasi Makin Naik, BPS Sebut Fundamental Ekonomi Indonesia Masih Stabil
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Inflasi kembali meningkat pada Juli 2022. Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat, inflasi pada bulan Juli 2022 sebesar 0,64% mom, atau secara tahunan inflasi sudah hampir tembus 5% yoy, persisnya 4,94% yoy. Tak hanya itu, inflasi secara tahunan ini melampaui batas atas kisaran sasaran yang ditetapkan oleh Bank Indonesia (BI) yang sebesar 4%
- Published in Berita
IMF Kembali Pangkas Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi RI 2022 Jadi 5,3 Persen
Dana Moneter Internasional (IMF) kembali memangkas proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia tahun ini menjadi 5,3%. Perekonomian global juga memasuki periode perlambatan di tengah risiko resesi di sejumlah negara. Indonesia menjadi salah satu negara yang proyeksi ekonominya tahun ini dipangkas. Proyeksi terbaru IMF ini lebih rendah 0,1 poin persentase dibandingkan perkiraan bulan April. Ini merupakan pemangkasan kedua
- Published in Berita
Eksplorasi Potensi Kelautan dan Perikanan Jabar Selatan Terhambat Infrastruktur
TASIKMALAYA, KOMPAS.com – Potensi kelautan dan perikanan di pesisir selatan Jawa Barat atau Priangan Timur melimpah. Namun masih terhambat infrastruktur. Ketua Ikatan Sarjana Ekonomi Indonesia (ISEI) Bandung Koordinator Jabar, Prof Martha Fani Cahyandito mengatakan, seusai data BPS (Badan Pusat Statistik) Jabar, pada 2020, produksi ikan tangkap di Pantai Utara (Pantura) sebanyak 200 ton. “Sementara di Pansel
- Published in Berita
Kembangkan Bisnis Cold Storage dan Logistik Ekspres
JawaPos.com – PT BGR Logistik Indonesia (BGRLI) ditargetkan memperoleh revenue sebesar Rp 831 miliar tahun ini. Karena itu, berbagai inovasi dalam pengembangan bisnis terus dilakukan. Dengan segudang pengalaman, target itu diyakini bisa dicapai. Direktur Utama PT BGR Logistik Indonesia Budi Susanto menuturkan, pihaknya telah memiliki fasilitas portable cold storage (pendingin portabel) untuk menyimpan berbagai bahan pangan.
- Published in Berita
Tingkatkan Nilai Ekonomi, Pemerintah Dorong Diversifikasi Produk Olahan Perikanan
Warta Ekonomi, Jakarta – Masyarakat di daerah diminta gencar melakukan diversifikasi produk olahan perikanan. Tujuannya agar hasil tangkapan nelayan bisa diterima oleh pasar sehingga memberi manfaat ekonomi lebih besar kepada pada rumah tangga. Kepala Badan Riset dan Sumber Daya Manusia Kelautan dan Perikanan, I Nyoman Radiarta, mengatakan pihaknya terus berupaya meningkatkan kemampuan masyarakat agar lebih
- Published in Berita
Jokowi Resmikan Tiga Pelabuhan Penyeberangan di Wakatobi
Jakarta, CNN Indonesia — Presiden Joko Widodo (Jokowi) meresmikan tiga pelabuhan penyeberangan di Kabupaten Wakatobi, Provinsi Sulawesi Tenggara, pada Kamis (9/6). Tiga pelabuhan, yakni Pelabuhan Penyeberangan Kaledupa, Pelabuhan Penyeberangan Tomia, dan Pelabuhan Penyeberangan Binongko. “Hari ini akan segera kita resmikan dan siap untuk mendukung kegiatan masyarakat,” kata Jokowi dalam keterangan resminya. Data Kementerian Perhubungan merinci
- Published in Berita
- 1
- 2