Pemerintah Terbitkan Aturan Ekspor Baru
RADARBANGSA.COM – Pemerintah menerbitkan peraturan ekspor yang akan diimplementasikan mulai 1 Januari 2023. Peraturan ini tercatat dalam Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 155/PMK.04/2022 tentang Ketentuan Kepabeanan di Bidang Ekspor. Direktur Komunikasi dan Bimbingan Pengguna Jasa Bea Cukai Kementerian Keuangan, Nirwala Dwi Heryanto, mengatakan bahwa PMK 155/PMK.04/2022 adalah penyempurnaan terhadap ketentuan kepabeanan terkait ekspor sebelumnya. “Kami berupaya
- Published in Berita
Sri Mulyani Terbitkan Aturan Baru Terkait Ekspor, Berlaku Mulai 1 Januari 2023
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati menerbitkan peraturan baru terkait ekspor dengan tujuan untuk menciptkan ekosistem ekspor yang kondusif di Indonesia. Hal ini lantaran, ekspor merupakan salah satu variabel injeksi yang sangat berperan dalam menopang perekonomian Indonesia. Pasalnya, hingga November 2022, kinerja ekspor menunjukkan tren positif dengan adanya kenaikan nilai ekspor yang mencapai 5,6% year on
- Published in Berita
Tekan Dampak Resesi 2023, Pemerintah Bakal Revisi Target Ekspor
TEMPO.CO, Jakarta – Menteri Koperasi dan UKM Teten Masduki mengatakan pemerintah akan merevisi target capaian ekspor tahun depan. Pemerintah mengantisipasi dampak resesi global yang kini mulai dirasakan, yakni turunnya permintaan ekspor di industri manufaktur. “Sekarang industri manufaktur turun melakukan banyak PHK (pemutusan hubungan kerja) karena permintaan dunia menurun. Karena itu, tahun depan kita mau fokus
- Published in Berita
Ekspor Produk Perikanan RI Tembus 5,71 Miliar Dolar di Kuartal IV 2022
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melalui Plt Direktur Jenderal Penguatan Daya Saing Produk Kelautan dan Perikanan, Ishartini mencatat, nilai ekspor perikanan tembus hingga 5,71 miliar dolar Amerika Serikat atau Rp 89,27 triliun di akhir November 2022. Ishartini mengatakan, angka tersebut meningkat 10,66 persen dibandingkan periode yang sama di tahun 2021. “Ekspor sampe
- Published in Berita
Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi, Bea Cukai Gencar Lakukan Asistensi Ekspor
Jakarta, Gatra.com – Potensi para pelaku usaha di Indonesia untuk dapat memasarkan produknya ke luar negeri, terus mendapatkan dukungan dari Bea Cukai. Pelayanan terhadap kegiatan ekspor secara konsisten diberikan oleh Bea Cukai sebagai salah satu upaya mendorong program pemulihan ekonomi nasional. PT Wahana Lestari Investama merupakan salah satu peruahaan yang rutin melakukan kegiatan ekspor dari Opin
- Published in Berita
Kemenperin Genjot Ekspor Industri Mamin
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Perindustrian (Kemenperin) terus mendukung industri makanan dan minuman (mamin) agar meningkatkan kinerja ekspornya. Hal itu seiring dengan meningkatnya neraca perdagangan subsektor industri tersebut. Pada Januari sampai September 2022, ekspor industri mamin mencapai 35,99 miliar dolar AS. Angka tersebut meningkat pesat dari periode sama tahun sebelumnya yang sebesar 12,76 miliar dolar AS.
- Published in Berita
Pemerintah Kembangkan Komoditas Hortikultura Berorientasi Ekspor
Pemerintah berupaya mengoptimalkan potensi ekonomi daerah. Salah satunya melalui program pengembangan hortikultura berorientasi ekspor dengan pola Creating Shared Value (CSV) di bawah koordinasi Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian. Upaya tersebut dilakukan melalui pengembangan kawasan sentra produksi komoditas unggulan daerah yang diarahkan untuk peningkatan ekspor dan substitusi impor melalui kerja sama kemitraan antara petani dan pelaku usaha.
- Published in Berita
Ekosistem Logistik di Pelabuhan Kunci Genjot Ekspor
DUMAI – Pembenahan ekosistem logistik nasional di pelabuhan membawa dampak yang baik bagi perekonomian. Selain mendorong percepatan pemulihan ekonomi nasional, ekosistem logistik yang baik di pelabuhan memberi kemudahan bagi dunia usaha . Salah satunya, kemudahan ekspor. Staf Ahli Bidang Manajemen Konektivitas, Kementerian Koordinator Kemaritiman dan Investasi, Sahat Pangabean menyatakan, itu saat menyaksikan pelepasan ekspor produksi
- Published in Berita
Ketidakpastian Global Meningkat, Diversifikasi Ekspor Perlu Didorong
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kinerja ekspor Indonesia pada Oktober 2022 meningkat 12,3% secara tahunan (year on year/yoy) yakni sebesar US$ 24,81 miliar. Pertumbuhan ini terjadi di tengah ketidakpastian dan perlambatan perekonomian global. Meski begitu, Kepala Badan Kebijakan Fiskal (BKF) Kementerian Keuangan Febrio Kacaribu mengatakan, dengan kinerja ekspor yang masih tumbuh positif tersebut, pemerintah tidak akan lengah.
- Published in Berita
Pembangunan Bandara di Kaltara Siap Dongkrak Nilai Ekspor Produk Kelautan
REPUBLIKA.CO.ID, NUSA DUA — Rencana studi dalam pembangunan bandara di Kalimantan Utara (Kaltara) dinilai sangat tepat dan diperlukan, terlebih provinsi ini memiliki sumber daya alam dibidang perikanan yang sangat luar biasa. Dengan adanya bandara ini diharapkan dapat meningkatkan nilai ekspor produk kelautan, dimana para akhirnya dapat meningkatkan perekonomian di Kaltara. Hal ini diungkapkan oleh President
- Published in Berita