Pengelola Pusat Logistik Berikat Optimalkan Gudang
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Pemerintah terus berupaya mendorong kemudahan dalam berusaha untuk meningkatkan daya saing produk dalam negeri. Salah satunya dengan mengembangkan Pusat Logistik Berikat (PLB) yang bisa menghemat waktu dan biaya. Kehadiran PLB mendapat respons positif para pelaku usaha. Dengan kehadiran PLB, pemeriksaan barang tidak lagi dilakukan di luar negeri tapi bisa di dalam
- Published in Berita
SCI Mendukung Adanya Mesin Pendingin di Kapal Tol Laut
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Supply Chain Indonesia (SCI) mendukung rencana Kementerian Perhubungan mendorong penyediaan fasilitas pendingin di kapal Tol Laut. Hal ini untuk mengoptimalkan muatan balik kapal yang selama ini masih tergolong rendah. Ketersediaan fasilitas pendingin ini memungkinkan kapal memuat produk atau komoditas khusus. Penyediaan fasilitas pendingin atau penanganan reefer container di kapal merupakan salah satu upaya
- Published in Berita
Benoa Dibidik Jadi Gudang Pusat Logistik Berikat
Bisnis.com, JAKARTA — Perusahaan logistik berbasis di Bali, PT Khrisna Group membidik Pelabuhan Benoa sebagai lokasi gudang Pusat Logistik Berikat atau PLB. President Director dan CEO PT Khrisna Group Anak Agung Ngurah Mahendra menilai fasilitas dan infrastruktur yang ada di Pelabuhan Benoa memadai untuk lokasi hub dan regulared agent dari layanan logistik Khrisna. Diharapkan nantinya bisa
- Published in Berita
Cabut Bebas Bea Masuk Produk e-Commerce
JAKARTA – Pemerintah akan mengembangkan Pusat Logistik Berikat (PLB) e-commerce distribution center. Pengembangan PLB tersebut bertujuan membendung sekaligus mengawasi produk-produk impor yang diperjualbelikan melalui e-commerce. ’’Dalam perkembangan e-commerce, ada peluang sekaligus ancaman. Kami tidak ingin kehilangan kesempatan, kemudian barang-barang Indonesia yang diperdagangkan itu hubungan atau sentra logistiknya di luar negeri. Padahal, konsumennya lebih banyak di Indonesia,’’ kata Dirjen Bea
- Published in Berita
Dua Gudang Logistik Besar Dibangun di Cikarang dan Bogor
Bisnis.com, JAKARTA – Dua gudang logistik untuk kebutuhan perusahaan marketplace e-commerce besar di Indonesia dan perusahaan logistik besar internasional dibangun di kawasan Cikarang dan Bogor. Kepala Pemasaran PT Mega Manunggal Property (MMP), Irwanto mengungkapkan pihaknya mendapatkan tender proyek pembangunan dua gudang logistik di kawasan Cikarang dan Bogor. “Untuk nama masih belum bisa disebutkan. Akan tetapi
- Published in Berita
Fasilitas Industri Logistik Dorong Peningkatan Daya Saing
INDUSTRY.co.id – Jakarta- Kementerian Perdagangan (Kemendag) terus berupaya mendorong peningkatan daya saing perdagangan nasional dan pertumbuhan ekonomi Indonesia dengan mengoptimalkan peranan fasilitas industri logistik di dalam negeri. Kepala Badan Pengkajian dan Pengembangan Perdagangan (BPPP) Kementerian Perdagangan, Kasan mengatakan pentingnya sektor logistik terlihat dari penempatan sektor tersebut sebagai salah satu dari enam area reformasi kebijakan yang
- Published in Berita
Ternyata, Kemacetan Jadi Berkah buat Pergudangan
Bisnis.com, JAKARTA – Lembaga pendidikan dan riset logistik Supply Chain Indonesia (SCI) menilai sektor pergudangan yang tumbuh selaras dengan transportasi mendapat berkah dari kemacetan lalu lintas. Utilisasi armada yang tidak optimal karena kemacetan di jalan membuat pemilik barang perlu menambah gudang sebagai tempat penyimpanan. Chairman SCI, Setijadi, mengatakan gudang sangat diperlukan dalam rantai
- Published in Berita
Halal Logistic & Cold Storage Kewalahan Layani Permintaan Jasa Pendingin Komoditas
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Halal Logistic & Cold Storage (HLC) Pelabuhan Tanjung Priok yang dikelola PT Multi Terminal Indonesia (MTI) sudah kewalahan melayani permintaan jasa pendingin komoditas. General Manager (GM) HLC Sucahyo, Selasa (6/2/2018) mengatakan kendati baru berusia setahun, 19 chamber (ruang pendingin) dengan kapasitas 1.500 ton selalu terisi penuh (100%). Komiditas yang paling banyak menggunakan jasa pendingin HLC antara lain
- Published in Berita
Pusat Logistik Berikat: Swasta Didorong Buka PLB di Papua
JAKARTA – Pengembangan pusat logistik berikat di Indonesia bagian timur khususnya Papua dipercaya bisa mendorong percepatan proyek infrastruktur. Direktur Fasilitas Kepabeanan Ditjen Bea dan Cukai Kementerian Keuangan Robi Toni mengatakan pemerintah membutuhkan lebih banyak inisiatif pihak swasta untuk mengelola pusat logistik berikat (PLB) di Indonesia bagian timur. Dia menilai hal itu bertujuan mendukung
- Published in Berita
Startup Logistik: ALFI Dorong Pebisnis Bangun Jaringan
JAKARTA — Peluang perusahaan rintisan atau startup logistik asal Indonesia untuk bersaing di level Asia Tenggara dinilai masih terbuka lebar. Ketua Umum DPP Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan startup logistik lokal harus menyiapkan infrastruktur dan jaringan terlebih dahulu. Menurutnya, infrastruktur yang wajib dimiliki adalah pergudangan dan teknologi informasi (TI). Khusus untuk jaringan, dia menyatakan
- Published in Berita