MITI Yakin Pembangunan IKN Beri Andil Besar bagi Sektor Logistik
Jakarta (ANTARA) – PT Mitra Investindo Tbk (MITI) meyakini pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU), Kalimantan Timur (Kaltim) bakal memberikan andil besar bagi sektor logistik pelabuhan di masa depan. Direktur MITI Bambang Ediyanto menilai status sebagai IKN memberikan titik pemusatan baru untuk arus logistik dan barang. “Potensinya tentu besar
- Published in Berita
IKN Bakal Memberikan Efek Besar di Sektor Logistik karena Status Ibu Kota Negara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pembangunan Ibu kota Nusantara (IKN) akan memberikan andil yang besar bagi sektor logistik pelabuhan di masa depan. Direktur PT Mitra Investindo, Tbk. (MITI) Bambang Ediyanto mengatakan, status sebagai Ibu kota Nusantara memberikan titik pemusatan baru untuk arus logistik dan barang. “Potensinya tentu besar. Karena statusnya sebagai ibu kota. Jika berjalan on the
- Published in Berita
Pembangunan Tol IKN Rampung April 2024
Liputan6.com, Jakarta – Badan Pengatur Jalan Tol (BPJT) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menargetkan jalan tol di Ibu Kota Nusantara (IKN) akan rampung pada April 2024, tahun depan. Sudah lebih dari setengah pembangunan jalan tol IKN ini rampung. Hal ini diungkap oleh Anggota BPJT Unsur Masyarakat Tulus Abadi. Dia mengatakan, progres pembangunan tol IKN sudah mencapai
- Published in Berita
Pastikan Pemenuhan Logistik, Otorika IKN Gandeng ASDEKI Kaltim
Untuk memuluskan pembangunan IKN yang saat ini sedang digencarkan, perlu dipastikan segala pengiriman logistik berjalan lancar dan aman. Direktur Ketenteraman dan Ketertiban Umum Deputi Pengendalian Pembangunan OIKN (Otorika Ibu Kota Nusantara), Ronny Pantow mengungkapkan, pihaknya bekerja sama dengan Asosiasi Depo Kontainer Indonesia (ASDEKI) Kaltim mengonfirmasi pengawasan dan pemenuhan segala kebutuhan logistik dalam pembangunan IKN. Diketahui,
- Published in Berita
Bangun IKN, Krakatau Steel Pasok Baja untuk Perusahaan Patungan BUMN
JAKARTA, iNews.id – PT Krakatau Steel Tbk akan memasok baja untuk PT Karya Logistik Nusantara (KLN) dalam pembangunan proyek Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Hal itu, diwujudkan melalui penandatanganan kerja sama Krakatau Steel dan KLN, pada Kamis (27/10/2023). KLN merupakan perusahaan patungan atau joint venture (JV) BUMN karya, yang terdiri dari PT Adhi Karya (Persero),
- Published in Berita
Anak Usaha Krakatau Steel Bakal Bangun Dermaga Logistik di IKN
Bisnis.com, JAKARTA – Anak usaha PT Krakatau Steel (Persero), Tbk., yaitu PT Krakatau Bandar Samudera (KBS) akan membangun dermaga logistik di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara untuk mempermudah akses pelayanan logistik. Adapun, pembangunan dermaga ini merupakan tindak lanjut dari kerja sama PT Bina Karya (Persero) dengan PT Pos Indonesia (Persero) terkait jasa kurir dan logistic hub.
- Published in Berita
KJL Lakukan Pengiriman Perdana Bilah Garuda Karya Nuarta ke IKN
BANDUNG, investor.id — Anak usaha PT Krakatau Bandar Samudera (KBS) PT Krakatau Jasa Logistik (KJL) melakukan pengiriman perdana bilah selubung Garuda karya I Nyoman Nuarta untuk istana presiden di Ibukota Nusantara (IKN) dari Bandung, Jawa Barat ke Balikpapan, Kalimantan Timur, Rabu (30/8/2023). “Sebagai penyedia jasa logistik terintegrasi, kami menyediakan serangkaian layanan pengiriman mulai dari bahan baku
- Published in Berita
Pelindo Dukung Kebutuhan Logistik IKN
KOMPAS.com – Salah satu subholding PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo di bidang pelayanan operasional terminal non-peti kemas, PT Pelindo Multi Terminal (SPMT), berkomitmen penuh mengawal konektivitas logistik pembangunan Ibu Kota Nusantara (IKN) di Sepaku, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Upaya tersebut diwujudkan dengan pelayanan perdana bongkar material pasir 3.985 m3 oleh Branch Pelabuhan Balikpapan pada Kamis, (13/7/2023). Muatan ini berasal dari
- Published in Berita
Pemindahan Ibu Kota Negara Sebagai Upaya Pemerataan Ekonomi
Pemindahan Ibu Kota Negara atau biasa disebut dengan IKN merupakan wacana pemerintah yang sudah ada sejak lama. Pada tanggal 26 Agustus 2019, melalui pidatonya, Presiden Jokowi menyampaikan secara langsung mengenai rencana pemindahan Ibu Kota Negara dari Pulau Jawa ke Pulau Kalimantan tepatnya di Provinsi Kalimantan Timur. Rencana pemindahan ibu kota ini dinilai sebagai salah satu
- Published in Berita
PT Pelni Siap Dukung Transportasi Angkutan Logistik dan Migrasi Pekerja Proyek Pembangunan IKN
TRIBUNKALTIM.CO, BALIKPAPAN – PT Pelayaran Nasional Indonesia atau PT Pelni siap dukung transportasi angkutan logistik dan migrasi pekerja proyek pembangunan IKN di Kalimantan Timur (Kaltim). Hal itu dikemukakan Anwar Sanusi, General Manager PT Pelni Cabang Balikpapan kepada Tribun, Sabtu (10/9/2022) kemarin. Anwar Sanusi mengatakan untuk proyek pembangunan Ibu Kota Nusantara atau IKN, manajemen PT Pelni sangat mendukung (supporting). “Mudah-mudahan nanti kita ada, terutama untuk supporting pemindahan pekerja dari Jawa atau pemindahan logistik yang dibutuhkan dalam proyek Ibu Kota Negara baru
- Published in Berita