Aptrindo: Pembatasan Bukan Masalah
JAKARTA – Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia tidak masalah dengan adanya pembatasan operasional angkutan barang yang dilakukan oleh Kementerian Perhubungan, jika terjadi kemacetan dalam liburan panjang pekan ini. Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Bidang Angkutan Distribusi dan Logistik Kyatmaja Lookman menuturkan, pembatasan operasional angkutan barang akan membuat jumlah kendaraan yang melintas berkurang, namun kalau
- Published in Berita
Pemerintah agar Hapus Pungutan di Laut
JAKARTA, KOMPAS – Indonesia National Shipowners Association mengharapkan pemerintah menghapuskan biaya-biaya yang terus memberatkan pengusaha. Dengan biaya mahal, ongkos logistik tidak akan murah yang berdampak pada daya saing produk. “Pungutan terus dilakukan. Baru-baru ini di Batam diterapkan Vessel Traffic Service (VTS) seharga 20 dollar AS. Tiba-tiba saja kami dikenai biaya ini tanpa ada pembicaraan atau
- Published in Berita
Pelaku Usaha Tolak Dominasi Asing
JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia menolak dominasi penanaman modal asing pada bisnis logistik dan jasa transportasi di dalam negeri hingga diatas 50%. Sekretaris Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta Adil Karim mengatakan pihaknya mendapatkan informasi dari Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) yang akan mengizinkan saham asing di sektor usaha logistik dan
- Published in Berita
Priok Didorong Miliki Pusat Konsolidasi Kargo
JAKARTA – Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta didorong menyiapkan pusat konsolidasi barang ekspor impor terpadu guna menata kargo berstatus less than container load dalam rangka menurunkan dwelling time di pelabuhan itu. Kepala Kantor Pelayanan Utama (KPU) Bea dan Cukai Pelabuhan Tanjung Priok Fajar Doni mengatakan fasilitas pusat konsolidasi barang ekspor impor terpadu atau container freight station
- Published in Berita
Pelayaran: INSA Dorong Evaluasi Program Tol Laut
JAKARTA – Pelaku usaha pelayaran mendukung rencana Badan Perencanaan Pembangunan Nasional mengevaluasi penerapan program tol laut di sejumlah rute di Tanah Air. Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners’ Assosiation (INSA) Carmelita Hartoto mengatakan dukungan itu merujuk beberapa rute tol laut tumpang tindih dengan rute pelayaran yang dijalankan swasta. namun, dia menyatakan INSA mendukung penuh program
- Published in Berita
Deregulasi Dua Kebijakan: Pelayaran Yakin Biaya Logistik Turun 2%-3%
JAKARTA – Pengusaha pelayaran nasional meyakini biaya logistik akan turun sekitar 2%-3% menyusul kehadiran dua peraturan pemerintah dalam paket deregulasi. Kedua peraturan Pemerintah (PP) itu adalah PP No. 69/2015 tentang Impor dan Penyerahan Alat Angkutan Tertentu yang Tidak Dipungut Pajak Pertambahan Nilai (PPN) dan PP No. 74/2015 tentang Perlakuan PPN atas penyerahan Jasa Kepelabuhanan kepada
- Published in Berita
INSA Segera Gelar RUA ke-XVI
JAKARTA- Indonesian National Shipowners Association (INSA) atau Asosiasi Pemilik Kapal Nasional Indonesia akan menggelar Rapat Umum Anggota (RUA) yang ke- XVI di Ballroom Hotel Kempinsky Grand Indonesia pada Kamis-Jumat, 20-21 Agustus 2015 mendatang. Hal itu disampaikan INSA melalui pengumuman di media massa yang dipublikasikan pada, Senin (4/8) di Jakarta. Sebelumnya, Ketua Umum INSA, Carmelita Hartoto menyatakan
- Published in Berita
Penurunan Harga Minyak: Bisnis Logistik Belum Terpengaruh
New York – Penurunan harga minyak dunia yang diperkirakan tertekan strategi Iran yang langsung menggenjot produksinya diperkirakan belum memengaruhi bisnis logistik di Indonesia. Harga jual minyak pada Agustus di New York, seperti dikutip Bloomberg, turun 1,6% setelah merosot sebesar 21% pada Juli 2015. Iran bisa meningkatkan produksi minyak hingga 500.000 barel per hari dalam sepekan
- Published in Berita
Industri Pelayaran, INSA: Pelemahan Kinerja Berlanjut pada Semester II
JAKARTA – Indonesia National Shipowners Association pesimis bisnis pelayaran di dalam negeri pada semester kedua tahun ini akan membaik mengingat penurunan harga batu bara dan minyak mentah yang masih signifikan. Ketua Umum Indonesia National Shipowners Association (INSA) Carmelita Hartoto mengaku kondisi pelayaran nasional masih belum membaik, akibat kembali melemahnya harga batu bara yang mencapai 13%.
- Published in Berita
Penjagaan Laut dan Pantai: INSA Nilai Pembentukan Badan Tunggal Mendesak
JAKARTA – DPP Indonesian National Shipowners’ Association mendorong pemerintah segera membentuk badan tunggal penjaga laut dan pantai atau sea and cost guardsesuai amanat Undang-Undang No. 17/2008 Tentang Pelayaran. Ketua Umum DPP Indonesian National Shipowners’ Association (INSA) Carmelita Hartoto mengatakan banyaknya instansi di bidang penegakan hukum di laut menjadi salah satu penyebab kegiatan pengiriman barang
- Published in Berita