Integrasi Tingkatkan Efisiensi Sistem Logistik
Thursday, 11 September 2014
by Supply Chain Indonesia
JAKARTA – Integrasi empat pelabuhan utama di Indonesia diharapkan masuk program pemerintahan presiden terpilih, Joko Widodo, untuk meningkatkan efisiensi Sistem Logistik Nasional. Uji coba yang menghubungkan empat pelabuhan, yakni Belawan (Medan), Tanjung Priok (Jakarta), Tanjung Perak (Surabaya), dan Makassar, memakai sistem pelayanan tunggal elektronik (internet) atau dikenal dengan sebutan Inaportnet. “Setidaknya, dalam satu bulan ke
- Published in Berita