Pelabuhan Pulau Baai akan Dijadikan Pelabuhan Integrated Port
Tuesday, 13 March 2018
by Supply Chain Indonesia
Bengkulu – Pelabuhan Pulau Baai bakal dijadikan pelabuhan integrated port oleh Pelindo II. Intergrated Port sendiri dapat dimaknai sebagai pelabuhan yang terkoneksi dengan Kawasan Ekonomi Khusus (KEK). Integrated Port sendiri direncanakan akan di-launching pada bulan April-Mei sesuai dengan rencana kedatangan Presiden RI ke Bengkulu. Disamping terminal ternak atau instalasi karantina hewan yang juga akan di implementasikan. Plt. Gubernur Bengkulu
- Published in Berita
Tagged under:
berita, Berita Logistik, Clearance, distribusi, Dry port, dwelling time, Integrated Port, Konsultasi, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, otoritas pelabuhan, Pelabuhan Darat, pelatihan, Penelitian, pengembangan, Pengkajian, Pergudangan, Pulau Baai, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi