Rapat Menko Bidang Kemaritiman: Kereta Pelabuhan Dapat Turunkan Dwelling Time
Jakarta – (suaracargo.com). Dalam rapat Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman disimpulkan bahwa ada beberapa cara yang dapat dipergunakan untuk menurunkan dwelling time. Salah satu cara yang paling ampuh yaitu menggunakan kereta pelabuhan. Advisor Menko Maritim Laksamana Marsetio memaparkan, penggunaan kereta pelabuhan bisa membantu mengurangi kontainer yang menumpuk di Pelabuhan Tanjung Priok. Rencananya Kemenko Maritim meminta Kementerian Perhubungan
- Published in Berita
Pemerintah Upayakan Bongkar Muat Dua Hari
JAKARTA, KOMPAS – Pembenahan dan pemangkasan waktu bongkar muat di Pelabuhan Tanjung Priok, DKI Jakarta, ditargetkan dapat mencapai 2 hari. Saat ini, pemerintah mengklaim waktu bongkar muat 3,6 hari. Selain melalui penyederhanaan perizinan, pemerintah mengkaji kemungkinan penggunaan tiga pelabuhan di Banten untuk mendukung pelabuhan Tanjung Priok. Ketiga pelabuhan tersebut adalah Pelabuhan Cigading, Merak Mas, dan
- Published in Berita
KA Pelabuhan Tanjung Priok Beroperasi, Dwelling Time Dapat Ditekan
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Ketua Satgas Dwelling Time Agung Kuswandono, target baru yang diberikan Presiden Jokowi soal dwelling time akan dapat terealisasi dengan beroperasinya kereta pelabuhan. Kereta pelabuhan ini akan dilakukan uji coba dalam bulan Maret, sehingga target yang diberikan Presiden Jokowi soal dwelling time diperkirakan dapat terpenuhi. “Pembangunan jalur kereta itu sudah selesai 95 persen.
- Published in Berita
INSA Keluhkan Minimnya Sosialisasi Layanan Kapal Online di Priok
Bisnis.com, JAKARTA – Perusahaan pelayaran niaga nasional yang tergabung dalam Indonesia National Shipowners Association (INSA) Jaya mengeluhkan minimnya sosialisasi layanan berbasis online pendaftaran dan pengurusan dokumen kapal di kantor Syahbandar Pelabuhan Tanjung Priok. Ketua DPD INSA Jaya, C.Alleson mengatakan, bahkan asosianya juga belum pernah dilibatkan dalam program tersebut sehingga banyak perusahaan keagenan dan pemilik kapal
- Published in Berita
Menhub Izinkan Swasta Kelola Pelabuhan
Jakarta – (suaracargo.com). Kementerian Perhubungan (Kemenhub) kini sudah memberi izin badan usaha pelabuhan (BUP) swasta untuk membangun dan mengelola pelabuhan umum dengan skema konsesi. Perizinan ini sekaligus jadi pintu bagi kalangan swasta untuk bersaing mengelola pelabuhan dengan BUMN pelabuhan. Sebelumnya, pengelolaan pelabuhan umum hanya boleh dilakukan oleh BUMN pelabuhan, serta Kemenhub. Lewat Perubahan atas Peraturan Pemerintah
- Published in Berita
Pelindo II Klaim Waktu Inap Membaik
JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia II mengklaim pengenaan tarif progresif 900% terhadap kontainer impor mulai hari kedua cukup efektif menekan waktu inap barang atau dwelling time di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta Utara. Per 1 Maret 2016, tarif progresif atau penalti di pelabuhan tersibuk di Indonesia itu menurunkan rata-rata dwelling time menjadi di bawah 4 hari.
- Published in Berita
Dirut: Pelabuhan Belawan dalam Penataan
MedanBisnis – Belawan. Direktur Utama (Dirut) Pelindo 1 Medan Bambang Eka Cahyana mengatakan, selain meningkatkan pelayanan di sejumlah pelabuhan yang dikelolanya dengan menambah fasilitas dan peralatan, Pelindo 1 juga tengah melakukan penataan terhadap Pelabuhan andalannya yakni Pelabuhan Belawan. “Penataan dimaksud dengan menyediakan fasilitas Tempat Pemeriksaan Fisik Terpadu (TPFT) dan Tempat Pemeriksaan Sementara (TPS) kontainer secara
- Published in Berita
Bongkar Muat Batubara Dihentikan
CIREBON, KOMPAS – Aktivitas bongkar muat batubara di Pelabuhan Cirebon, Kota Cirebon, Jawa Barat, bakal dihentikan sementara. Selain mencemari lingkungan, bongkar muat batubara juga tidak lagi sesuai dengan dokumen analisis mengenai dampak lingkungan milik PT Pelindo II Cabang Cirebon. Hal itu tercantum dalam surat Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan Nomor PP 001/1/16/DJPL-16 terkait penertiban
- Published in Berita
Proyek Pelabuhan Kuala Tanjung Dikebut: Kapasitas Bongkar di Pelabuhan Belawan Sudah Maksimal
BATU BARA, KOMPAS – Pengerjaan tahap I Pelabuhan Kuala Tanjung di Kabupaten Batu Bara, Sumatera Utara, selesai 41,7 persen. Pelabuhan yang menurut rencana beroperasi awal 2017 itu melayani logistik peti kemas hingga 500.000 TEU per tahun dan curah cair hingga 1 juta ton per tahun. “Pengerjaan hampir sesuai target, yaitu 42 persen di Maret 2016.
- Published in Berita
Tim Dubai Port Bakal Tinjau KEK Tanjung Api-Api
Bisnis.com, PALEMBANG – Pemerintah Provinsi Sumatra Selatan menyatakan tim Dubai Port bakal berkunjung ke provinsi itu untuk meninjau Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Api-Api (TAA). Kedatangan Tim Dubai Port ke KEK TAA Sumsel ini dijadwalkan pada 14 Maret 2016. Ketua Project Management Unit (PMU) KEK TAA Regina Ariyanti mengatakan pihaknya terus melakukan persiapan untuk menyambut
- Published in Berita