Kenaikan Tarif Tol Lampung Memicu Inflasi 0,16 Persen
Kupastuntas.co, Bandar Lampung – Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Lampung mencatat pada bulan Juni Provinsi Lampung mengalami inflasi sebesar 0,16 persen. Hal tersebut di ungkapkan Kepala BPS Provinsi Lampung Atas Parlindungan Lubis melalui laman Youtube BPS Lampung, Senin (3/7/2023). Atas mengatakan bahwa tingkat inflasi month to month (mtm) Juni 2023 tercatat inflasi sebesar 0,16 persen dan
- Published in Berita
Delapan Asosiasi Tolak Kenaikan Tarif Bongkar Muat di Batam
Bisnis.com, BATAM – Rencana kenaikan tarif bongkar muat kontainer di Pelabuhan Batuampar pada 15 Juli mendatang mendapat penolakan keras dari kalangan pebisnis di Batam. Sebanyak delapan asosiasi pengusaha terbesar di Kepulauan Riau (Kepri), khususnya Batam mengutarakan pernyataan sikap resmi terhadap persoalan tersebut, dan akan melaporkannya ke pemerintah pusat. Adapun delapan asosiasi pengusaha tersebut yakni Kamar
- Published in Berita
Kenaikan Tarif Angkutan Logistik, Diklaim Tak Tambah Keuntungan Pengusaha
SAMARINDA – Dewan Perwakilan Wilayah Asosiasi Logistik & Forwarder Indonesia Kalimantan Timur (DPW ALFI Kaltim) sebelumnya mengeluarkan Surat Edaran tentang Acuan Penyesuaian Tarif Angkutan Kontainer di Samarinda tertanggal 5 April 2022. Pada surat edaran tersebut, DPW ALFI Kaltim telah menaikkan tarif angkutan kontainer di Samarinda sebesar 40 persen dari harga berjalan. Semua pengusaha jasa pengusahaan
- Published in Berita