Mempercepat Lead Time Proses melalui Lean System
Friday, 06 March 2015
by Supply Chain Indonesia
Oleh: Ir. Berty Argiyantari, M.M. | Senior Consultant at Supply Chain Indonesia Lean adalah suatu pendekatan sistemik untuk menghilangkan pemborosan atau aktivitas yang tidak bernilai tambah melalui perbaikan berkesinambungan dengan cara mengalirkan produk dan informasi sesuai kebutuhan pelanggan. Lean tidak hanya berpedoman pada teknik-teknik atau alat-alat saja, tetapi juga mengerjakan sesuatu hal dengan cara yang sederhana
- Published in Artikel Pengadaan
Tagged under:
distribusi, Lean System, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Pergudangan, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi