Bea Cukai Dorong Pelaku Usaha Kembangkan Produk ke Luar Negeri
Bea Cukai terus berupaya mendorong ekspor dari para pelaku usaha dengan beragam komoditas di berbagai daerah. Melalui program Klinik Ekspor, Bea Cukai mengasistensi para pelaku usaha agar dapat melaksanakan ekspor secara mandiri. Kepala Subdirektorat Humas dan Penyuluhan Bea Cukai, Budi Prasetiyo, mengungkapkan bahwa untuk mendukung pengembangan dan pemberdayaan usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) yang
- Published in Berita
Cara Pelindo Tekan Biaya Logistik: Integrasi Kawasan Industri dan Pelabuhan
PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) melakukan siasat menekan biaya logistik salah satunya dengan mengintegrasikan kawasan industri dengan pelabuhan, contohnya industri Jabodetabek dengan Pelabuhan Tanjung Priok. Executive General Manager Pelindo Regional 2 Tanjung Priok, Adi Sugiri memaparkan Pelindo menekan biaya logistik melalui pengintegrasian kawasan industri dengan pelabuhan di beberapa daerah. ‘Di Tanjung Priok sendiri, [kita] lakukan integrasi
- Published in Berita
Pengusaha China Datang, Okupansi Pergudangan Modern Naik 87 Persen pada Kuartal IV 2024
Tingkat okupansi pergudangan modern mencatatkan kenaikan signifikan di kuartal IV 2024. Sejumlah perusahan China menunjukkan minat positif terhadap lahan industri, penyewaan pabrik. Country Head and Head of Logistics & Industrial JLL Indonesia, Farazia Basarah, menuturkan bahwa okupansi hunian pergudangan modern meningkat 87% pada kuartal IV 2024. “Kami mengamati peningkatan kehadiran perusahaan China, menunjukkan minat positif pada pergudangan, pabrik
- Published in Berita
WIKA Bangun Infrastruktur Kunci, Percepat Realisasi Indonesia Emas 2045
Kabinet Merah Putih di bawah pimpinan Prabowo-Gibran terus mendorong terwujudnya Asta Cita untuk mencapai Indonesia Emas 2045. Salah satu motor penggerak untuk mewujudkan misi tersebut adalah melalui PT Wijaya Karya (Persero), Tbk. (WIKA). Sebagai agent of development Indonesia, WIKA bergerak cepat bangun berbagai infrastruktur strategis di Indonesia. Sesuai dengan keunggulan utama Perseroan di bidang Engineering,
- Published in Berita
DFW Indonesia: Nilai Ekspor Hasil Perikanan RI Jauh Tertinggal
Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) RI mencatatkan ekspor hasil perikanan sebanyak 1,15 juta ton dengan nilai sebesar 4,81 miliar dolar Amerika Serikat pada pada periode Januari–Oktober 2024 lalu.Nilai ekspor perikanan Indonesia tersebut naik sebanyak 4,37 persen dibanding periode yang sama pada 2023, yakni 4,61 miliar dolar AS. Adapun negara terbesar tujuan ekspor Indonesia adalah AS
- Published in Berita
HKI Optimalkan Kawasan Industri Dukung Pertumbuhan Ekonomi Delapan Persen di Era Pemerintahan Prabowo
Himpunan Kawasan Industri (HKI) Indonesia bakal menyelenggarakan Dialog Nasional bertajuk ‘Optimalisasi Kawasan Industri: Upaya Mencapai Target Pertumbuhan Ekonomi 8 Persen di Era Pemerintahan Prabowo melalui Industri Manufaktur’. Acara ini akan diadakan di Ruang Garuda Lantai 2, Kementerian Perindustrian, Jakarta pada, Kamis (6/2/2025), dengan dihadiri oleh sekitar 150 peserta yang berasal dari anggota HKI dan Kementerian Perindustrian. Direktur Eksekutif HKI, Fahmi Shahab, yang juga
- Published in Berita
Transportasi Udara Sulut Melesat! Lonjakan di Semua Sektor Penerbangan
Aktivitas penerbangan di Provinsi Sulawesi Utara mengalami peningkatan signifikan sepanjang Desember 2024. Data mencatat sebanyak 849 pesawat tiba di berbagai bandar udara di provinsi ini, mengalami kenaikan 11,27 persen dibandingkan November 2024 (763 pesawat). Jika dibandingkan dengan Desember 2023, jumlah ini juga meningkat 7,33 persen. Dari total pesawat yang datang, 753 unit merupakan penerbangan dalam negeri, sementara 96 unit
- Published in Berita
Pangsa Ekspor Maluku Sepanjang 2024 Didominasi Tiongkok
KBRN, Ambon: Pangsa ekspor Maluku sepanjang periode Januari-Desember 2024 didominasi oleh Negara Tiongkok, sebagaimana disampaikan Kepala BPS Provinsi Maluku Maritje Pattiwaellapia. Dikatakan, ekspor Maluku ke negara anggota ASEAN sepanjang 2024 senilai 9,06 juta juta dolar Amerika Serikat (AS) atau mengalami peningkatan sekitar 25,82 persen dibanding periode yang sama tahun 2023 yang tercatat 7,20 juta dolar
- Published in Berita
Bea Cukai Jember Terbitkan Izin Pengusaha Cukai
Dalam rangka menjalankan perannya sebagai industrial assistance, Bea Cukai Jember beri kemudahan bagi para pelaku usaha di bidang cukai dalam menjalankan usahanya. Kemudahan itu diwujudukan dengan pemberian izin dan pelayanan Nomor Pokok Pengusaha Barang Kena Cukai (NPPBKC) kepada beberapa pengusaha cukai di Jember, salah satunya CV Tiga Putri Ababil. Pemberian izin NPPBKC tersebut diserahkan secara
- Published in Berita
2025, KAI Tanjungkarang Targetkan Pertumbuhan Bisnis Angkutan Barang dan Penumpang
KBRN, Bandarlampung: Memasuki tahun 2025, KAI Divre IV Tanjungkarang menargetkan pertumbuhan 5 persen untuk angkutan barang dan 13 persen untuk angkutan penumpang. Deputy Divre IV Tanjungkarang, Budi Heryanto mengatakan, optimisme ini didukung oleh penerapan Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2025, yang membawa sejumlah perubahan signifikan dalam operasional kereta api. “Dibandingkan dengan Gapeka sebelumnya, terdapat penambahan
- Published in Berita