Indikator Kinerja Utama Pelabuhan sebagai Alat Perencanaan dan Manajemen Strategis
Tuesday, 27 June 2023
by Supply Chain Indonesia
Oleh: Zulfi Mutiara Nagita, S.T.Mahasiswi Program MagisterTeknik dan Manajemen IndustriInstitut Teknologi Bandung Keberhasilan perencanaan strategis pelabuhan dapat berlangsung selama beberapa dekade dan menjadi dasar untuk perluasan dan pengembangan pelabuhan di masa mendatang. Oleh karena itu, perencanaan, pertumbuhan yang berkelanjutan, dan profitabilitas pelabuhan adalah tujuan dan tugas negara, negara bagian, otoritas pelabuhan, dan juga industri maritim.
- Published in Artikel Kepelabuhanan
Tagged under:
Artikel Logistik, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Manajemen Strategi, Pelabuhan, Sertifikasi Logistik, Supply Chain, Supply Chain Indonesia