ISPS Code Sangat Mungkin Diterapkan pada Pelayaran Domestik
Thursday, 16 August 2018
by Supply Chain Indonesia
Bisnis.com, JAKARTA–Pelaku usaha pelayaran niaga nasional yang tergabung dalam Indonesian National Shipowners Association (INSA), menilai penerapan ISPS Code pada pelayaran domestik sangat dimungkinkan. Ketua Umum DPP INSA Carmelita Hartoto mendukung penuh penerapan sistem keamanan seperti ISPS Code terhadap pelayaran Indonesia, baik internasional maupun domestik. ISPS Code juga disebut Kode Keamanan terhadap Kapal dan Fasilitas Pelabuhan (International Ship and Port
- Published in Berita
Tagged under:
berita, Berita Logistik, distribusi, Diterapkan, domestik, INSA, ISPS CODE, Kapal Barang, Kapal Laut, Konsultasi, Lembaga Konsultasi Logistik, Lembaga Pelatihan Logistik, Lembaga Penelitian Logistik, Lembaga Pengembangan Logistik, Lembaga Pengkajian Logistik, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Mungkin, pelatihan, pelayaran, Penelitian, pengembangan, Pengkajian, Pergudangan, rantai pasok, Sangat, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi