KKP Siapkan Sistem Jaminan Mutu Dukung Modeling PIT di Zona III
Jakarta (ANTARA) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyiapkan sistem jaminan mutu melalui penerapan Hazard Analysis and Critical Control Point (HACCP) di Unit Pengolahan Ikan (UPI) untuk mendukung modeling atau proyek percontohan penangkapan ikan terukur di zona III. Zona III meliputi wilayah pengelolaan perikanan negara Republik Indonesia (WPPNRI) 718, 715, dan 714. “Dari kami siap
- Published in Berita
KKP Perluas Peran Otoritas Kompeten untuk Jaga Mutu Perikanan
Kuta: Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) memperluas peran Otoritas Kompeten untuk mendukung jaminan mutu yang tidak hanya hasil perikanan tapi juga hasil kelautan. “Sebelumnya hasil perikanan tapi sekarang hasil kelautan dan perikanan. Ada produk baru yang kami terapkan untuk standardisasi mutunya. Itu reformulasi yang sedang kami bangun,” kata Kepala Biro Hukum KKP Effin Martiana, dilansir Antara, Kamis, 7
- Published in Berita