Pemda Berikan Subsidi Ongkos Angkut dan Tol Laut untuk Pelaku Usaha
KBRN, Nunukan: Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan memberikan berbagai subsidi untuk pelaku usaha. Subsidi ini mencakup Ongkos Angkut dan Tol Laut, guna meringankan beban biaya distribusi. Pengawas Perdagangan Ahli Muda Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan Abdul Rahman mengatakan bahwa Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan terus berupaya
- Published in Berita
Tarif Airline Naik, Ongkos Logistik Terkerek
GRESIK – Sejumlah maskapai penerbangan (airline) menaikkan biaya Surat Muatan Udara (SMU) atau tarif kargo udara sejak Oktober lalu. Kenaikan ini memaksa pebisnis jasa pengiriman barang (logistik) menaikkan ongkir (ongkos kirim), bulan depan. Direktur Operasional Tiki Jatim, Yonatan Wiraseputra mengatakan, kenaikan tarif pengiriman barang sejalan dengan keputusan Asosiasi Perusahaan Jasa Pengiriman Ekspress, Pos, dan
- Published in Berita
Vasa Gen C, Solusi Menekan Ongkos Logistik di Pelabuhan Gresik
Gresik (beritajatim.com)- Semangat kepahlawanan yang digelorakan dalam peringatan Hari Pahlawan pada November 2017 itu turut menyemangati PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) atau Pelindo III mulai membenahi layanan jasa kepelabuhanan di wilayah kerjanya di PT Pelindo III (Persero) Cabang Gresik dengan menerapkan aplikasi berbasis Teknologi Informasi (TI) yang dinamakan Vasa Gen C. Layanan secara realtime itu mengakomodir
- Published in Berita
Ada Inspeksi Peti Kemas, Pelayaran Khawatir Ongkos Logistik Melambung
Bisnis.com, JAKARTA — Pelaku usaha pelayaran khawatir rencana pemerintah membebankan biaya inspeksi kontainer kepada shipping line akan membuat ongkos logistik kian mahal. General Manager Mediterranean Shipping Company (MSC), perusahaan pelayaran yang bermarkas di Jenewa Swiss, Dhany Novianto berpendapat gagasan Kementerian Perhubungan itu tidak selaras dengan program Presiden Joko Widodo yang ingin menekan biaya logistik. “Ini
- Published in Berita
Biaya Operasional Truk Logistik Dibebani Ongkos Supir dan BBM
Bisnis.com, JAKARTA – Ongkos supir dan bahan bakar menjadi komponen biaya terbesar dalam operasional truk logistik di Indonesia. Data Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) yang dikutip Bisnis pada Rabu (9/8/2017) menunjukkan, sektor transportasi mengonsumsi 20% dari total konsumsi energi final nasional. Sementara 97% dari total konsumsi tersebut menggunakan bahan bakar minyak (BBM). Biaya-biaya lain
- Published in Berita