Pelabuhan Kuala Tanjung Diresmikan September, Kapasitas 500 Kapal 500 Kontainer
Medanbisnisdaily.com-Medan. Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dalam waktu dekat akan lebih mirip dengan negara Singapura. Hal ini menyusul rampungnya pembangunan Pelabuhan Hubungan Internasional Kuala Tanjung di Kabupaten Batubara. “Dua hari sebelum puasa, saya mengecek langsung ke lokasi, pekerjaan lainnya sudah 98%, darat 89%, tinggal satu dua bulan lagi selesai. Kalau ada izin Tuhan, Pelabuhan Hub
- Published in Berita
India Minat Kembangkan Pelabuhan Transit Logistik di Sabang
Jakarta, CNN Indonesia — Kementerian Perhubungan mengatakan India telah mengajukan minat untuk mengembangkan pelabuhan di Sabang, Provinsi Aceh. Rencananya, pelabuhan akan dimanfaatkan untuk aktivitas bongkar muat dari kapal kecil ke kapal bermuatan besar atau biasa disebut transhipment. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menjelaskan, rencana pelabuhan transhipment ini bisa dimanfaatkan oleh pelayaran Eropa yang akan berlayar ke China.
- Published in Berita
Trend Peti Kemas Mengalami Kenaikan
BANGKAPOS.COM, BANGKA – Trend peti kemas atau kontainer di wilayah Pelabuhan Pangkalbalam mengalami kenaikan 15 persen. Tercatat hingga pada bulan mei 2018, kontainer bongkar muat jalur masuk dan keluar pelabuhan ini mengalami kenaikan dibandingkan tahun lalu. Asisten Deputi General Manager Komersial & Properti PT Pelabuhan Indonesia II Cabang Pangkalbalam, Taufiq Budi menuturkan adanya kenaikan trend peti kemas.
- Published in Berita
Menimbang Efektivitas Direct Call
Bisnis.com, JAKARTA – Rencana pemerintah menggenjot kinerja ekspor agar terus meningkat, baik dari sisi volume maupun nilai, laik diapresiasi. Berbagai upaya untuk mencapai hal tersebut terus dilakukan hingga saat ini. Kerja keras tersebut juga perlu didukung sepenuhnya tidak hanya oleh instansi yang terkait dengan pemerintah, tetapi juga dukungan dari mitra kerja dan pengusaha nasional. Dengan upaya
- Published in Berita
Pelindo IV Siapkan Direct Call dari Pelabuhan Ambon
JAKARTA — PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) siap melayani pelayaran langsung atau direct call ke Asia Timur dari Pelabuhan Ambon dengan frekuensi satu kali dalam sepekan (weekly). Direktur Fasilitas dan Peralatan Pelindo IV, Farid Padang mengatakan pembukaan pelayaran langsung ke Asia Timur akan meningkatkan daya saing produk ekspor Indonesia, terutama dari Indonesia Timur. “direct call berikutnya kami
- Published in Berita
Pelabuhan Tanjung Emas: Pembangunan Rel Masih Terkendala
JAKARTA — Rencana penyambungan rel kereta api ke Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah masih terkendala masalah lahan. Direktur Utama PT Kereta Api Indonesia (Persero) Edi Sukmoro mengatakan, masalah yang dihadapi saat ini adalah sengketa tanah dengan warga. Padahal jarak yang tersisa ke Pelabuhan Tanjung Emas hanya sekitar 200 meter agar dapat tersambung rel
- Published in Berita
Arus Peti Kemas dan Kapal Pelindo III Tunjukkan Tren Positif
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA — PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) atau Pelindo III sebagai salah satu BUMN penyediaan jasa kepelabuhanan mencatat kinerja operasional yang positif pada arus peti kemas dan kunjungan kapal pada triwulan pertama 2018. Trafik arus peti kemas dalam satuan boks di triwulan pertama tahun 2018 tercatat meningkat sebesar empat persen dibanding tahun sebelumnya.
- Published in Berita
Jasa Kepelabuhanan: Pelindo III Tambah Layanan Logistik
JAKARTA — Perusahaan pelat merah PT Pelabuhan Indonesia III (Persero) menambah fitur layanan logistik pada aplikasi jasa kepelabuhanan Home Terminal. Perseroan bekerja sama dengan anak usaha Badan Usaha Milik Negara (BUMN) untuk menyediakan truk yang bisa dipesan pengguna jasa lewat aplikasi. Mohammad Iqbal, Direktur Komersial & Opeasional Pelindo III, mengatakan Home Terminal memberikan
- Published in Berita
Pelabuhan Patimban Jadi Pusat Ekspor Produk Otomotif
JAKARTA, iNews.id – Kementerian Perhubungan (Kemenhub) menyatakan, Pelabuhan Patimban yang berlokasi di Kabupaten Subang, Jawa Barat, akan segera dibangun. Pelabuhan ini nantinya akan difokuskan untuk mengirim produk otomotif dari kawasan industri Karawang. “Seperti kita ketahui Patimban ini berada di sebelah timur Karawang sehingga produk-produk dari industri itu tidak perlu sampai Pelabuhan Tanjung Priok tapi
- Published in Berita
Pelabuhan BUMN: Arus Kargo Kian Deras
JAKARTA — Arus peti kemas di pelabuhan-pelabuhan yang dikelola BUMN sepanjang tahun lalu tumbuh tertinggi sejak 2013, salah satunya ditopang oleh pelayaran langsung atau direct call. Menurut data yang dilansir Kementerian Perhubungan, arus peti kemas di pelabuhan-pelabuhan yang dikelola empat BUMN kepelabuhan tumbuh 7,89% sepanjang 2017. Capaian ini juga lebih tinggi dibandingkan dengan rata-rata pertumbuhan
- Published in Berita