Pemda Lihat Peluang Hilirisasi Perikanan
KBRN, Bengkulu : Musim angin tenggara yang berlangsung pada April hingga Oktober berdampak langsung pada produksi ikan di Bengkulu. Selama itu, para nelayan tidak banyak melaut dan hasil tangkapan yang berkurang mengancam pendapatan para nelayan daerah. Melihat kondisi tersebut, Pemerintah Daerah Provinsi Bengkulu melihat potensi hilirisasi hasil perikanan bisa dimanfaatkan untuk mengurangi dampak bagi pendapatan
- Published in Berita
Pemda Berikan Subsidi Ongkos Angkut dan Tol Laut untuk Pelaku Usaha
KBRN, Nunukan: Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan memberikan berbagai subsidi untuk pelaku usaha. Subsidi ini mencakup Ongkos Angkut dan Tol Laut, guna meringankan beban biaya distribusi. Pengawas Perdagangan Ahli Muda Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan Abdul Rahman mengatakan bahwa Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan terus berupaya
- Published in Berita