Pertumbuhan Pesat E-Commerce Dorong Ekspansi UKM di Indonesia
Tuesday, 23 July 2024
by Supply Chain Indonesia
Pertumbuhan perdagangan elektronik atau e-commerce yang semakin pesat berpotensi mendorong ekspansi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UKM) di Indonesia. UKM memiliki kontribusi besar dalam Produk Domestik Bruto (PDB) dan penciptaan lapangan pekerjaan di Indonesia. Namun, mereka masih menghadapi berbagai tantangan seperti akses pembiayaan, sumber daya manusia, tren pasar, dan akses digital. Budi Primawan, Vice President Government Affairs
- Published in Berita