PT Sains Logistik Indonesia Jadi Solusi Tantangan Pasar Digital
Tuesday, 14 January 2025
by Supply Chain Indonesia
Pergudangan telah lama menjadi tulang punggung sektor logistik dan distribusi di Indonesia. Perkembangan industri dan tuntutan konsumen yang semakin kompleks pun membawa tantangan yang semakin beragam bagi proses pengelolaan gudang seperti kurangnya efisiensi operasional, kesalahan inventaris, keterbatasan ruang, serta lambatnya adopsi teknologi. Kehadiran mitra ahli logistik penting untuk membantu mengelola produk dan mengirimkan produk mereka
- Published in Berita