Nilai Ekspor Riau 2024 Turun Dibandingkan Tahun 2023
Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau, Asep Riyadi, menyebutkan nilai ekspor Provinsi Riau mengalami penurunan, berdasarkan perbandingan di September 2023 dan September 2024. “Nilai ekspor Riau pada September 2024 berkisar US$1.423,99 juta. Jika dibandingkan dengan periode September 2023 (y-on-y), mengalami penurunan sebesar 11,55 persen,” ujarnya. Pertumbuhan nilai ekspor Riau juga terhitung menurun jika dibandingkan
- Published in Berita
Wilayahnya Strategis, Kampar Tangkap Peluang Investasi Pergudangan dan Logistik
Kabupaten Kampar semakin menunjukkan potensinya sebagai salah satu pusat pertumbuhan ekonomi di Provinsi Riau, terutama dalam sektor pergudangan dan kawasan industri. Hal ini ditandai dengan penandatanganan kerja sama antara Pemerintah Kabupaten Kampar dan PT Peputra Maha Raya untuk pembangunan dan pengembangan kawasan perindustrian, Peputra Industrial City. Ekonom Universitas Riau, Edyanus Herman Halim menilai Kabupaten Kampar
- Published in Berita
Bea Cukai Tekankan Hal Ini untuk Dorong Kemajuan UMKM di Riau dan Jatim
VIVA – Bea Cukai kawal perkembangan para pelaku UMKM untuk sukses pasarkan produknya ke mancanegara. Menggandeng berbagai pihak, Bea Cukai menjelaskan berbagai hal penting kepada UMKM masing-masing di Riau dan Jawa Timur. Kanwil Bea Cukai Riau bersama Kemenkeu Satu Provinsi Riau gelar sosialisasi e-commerce UMKM pada Kamis (27/06). Menggandeng Iis Muchlis, CEO dan founder Boouraq.com salah satu
- Published in Berita
Ekonomi Kepri Tumbuh 5,01 Persen, Cek Faktor Pendorongnya
Bisnis.com, BATAM — Kementerian Keuangan (Kemenkeu) melaporkan Kepulauan Riau (Kepri) membukukan pertumbuhan ekonomi sebesar 5,01% pada kuartal I/2024. Kepala Kantor Wilayah (Kanwil) Direktorat Jenderal Perbendaharaan Provinsi Kepri Indra Soeparjanto menyampaikan peningkatan itu salah satunya berkat kontribusi free trade zone (FTZ) dan kawasan ekonomi khusus (KEK). “Pasti [dampak KEK dan FTZ] dengan adanya fasilitas-fasilitas itu investor masuk
- Published in Berita
BPS Riau: 7,71 Persen Nilai Ekspor Riau Berkontribusi terhadap Ekonomi Nasional
PEKANBARU — Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Riau mencatat pada November 2023, nilai ekspor Riau mencapai USD1,70 miliar. Angka ini menunjukkan pertumbuhan sebesar 6,58% dari bulan sebelumnya. Khususnya, ekspor nonmigas mencatat kenaikan sebesar 8,73%, atau mencapai USD1,54 miliar. Kontribusi ekspor Riau terhadap ekonomi nasional mencapai 7,71%. “Secara kumulatif, nilai ekspor Riau selama Januari-November 2023 mencapai
- Published in Berita
Gandeng UMKM Halal Hub, Gubernur Riau Syamsuar Dorong Produk UMKM Halal Riau Mendunia
PEKANBARU – Sejalan dengan upaya pengembangan ekosistem keuangan syariah, Gubernur Riau Syamsuar terus berupaya agar produk halal lokal riau mendunia salah satunya dengan menggandeng UMKM Halal Hub (UHH). Halal Hub merupakan program Wakil Presiden RI, KH Ma’ruf Amin, untuk membina UMKM produk halal. Program ini mendorong UMKM meningkatkan kualitas, kuantitas, serta kontinuitas untuk pasar ekspor. Halal
- Published in Berita
Tiga Kawasan Industri Halal Disiapkan di Riau
TRIBUNPEKANBARUTRAVEL.COM – Pemerintah Provinsi Riau terus mendorong pengembangan ekosistem keuangan syariah di Riau, bentuk keseriusan itu adalah dengan menyiapkan tiga kawasan industri halal di Kabupaten/Kota. Kepala Badan Pendapatan Daerah(Bapenda) Provinsi Riau yang juga merupakan Komisaris Utama Bank Riau Kepri Syariah, Syahrial Abdi mengatakan, bahwa pihaknya sangat mendukung pengembangan ekonomi syariah di Bumi Lancang Kuning “Bentuk dukungan itu di antaranya telah menuntaskan konversi Bank Riau Kepri
- Published in Berita
Nilai impor Riau selama April capai 224,03 juta dolar AS
Pekanbaru (ANTARA) – Badan Pusat Statistik (BPS) Riau mencatat nilai impor Riau berdasarkan harga Cost Insurance and Freight (CIF) selama April 2023 tercatat mencapai sebesar 224,03 juta dolar AS. “Impor Riau selama April 2023 sebesar 224,03 juta dolar AS itu mengalami kenaikan sebesar 14,49 persen dibanding nilai impor Maret 2023 sebesar 195,67 juta dolar AS,”
- Published in Berita