BI Terbitkan Aturan Devisa Hasil Ekspor, Ini Ketentuannya
Bank Indonesia (BI) menerbitkan Peraturan BI (PBI) Nomor 3 Tahun 2025 tentang Perubahan atas PBI Nomor 7 Tahun 2023 tentang Devisa Hasil Ekspor (DHE) dan Devisa Pembayaran Impor (DPI) yang berlaku efektif pada 1 Maret 2025. Ketentuan ini terutama mengatur prinsip dan instrumen penempatan DHE sumber daya alam (SDA) serta pengaturan pengawasan DHE SDA untuk
- Published in Berita
Permintaan DPR ke Pemerintah: Selamatkan Industri dari Serbuan Barang Impor
Wakil Ketua Komisi VII DPR, Evita Nursanty, mendesak Pemerintah segera mengambil langkah konkret dalam menyelamatkan industri dalam negeri. Desakan ini muncul menyusul semakin maraknya Pemutusan Hubungan Kerja (PHK) di berbagai sektor akibat banjirnya barang impor murah yang menggerus daya saing industri nasional. “Ini harus segera ada tindakan bersama secara nasional, tidak boleh hanya Kementerian Perindustrian sendirian. Peraturan yang tidak pro-industri
- Published in Berita
ASDP Gandeng DABN Perkuat Konektivitas Maritim dan Distribusi Logistik
PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) menggandeng PT Delta Artha Bahari Nusantara (DABN) untuk memperkuat konektivitas maritim dan distribusi logistik nasional yang lebih efisien, modern, dan bernilai tambah bagi masyarakat serta dunia usaha. “Melalui kerja sama ini ASDP dan DABN akan memperluas jangkauan layanan Ro-Ro (jenis kapal milik ASDP) khususnya pada jalur penyeberangan dari Terminal Umum
- Published in Berita
Pembatasan Angkutan Barang, Importir: Biaya Logistik Bisa Melonjak
Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) merespons pemberlakuan pembatasan operasional angkutan barang selama 16 hari pada periode mudik dan arus balik Lebaran 2025. Ketua Umum GINSI, Subandi mengatakan, kebijakan pembatasan tersebut harusnya diimbangi dengan pemberian insentif bagi kargo timbun di pelabuhan selama masa larangan berlangsung. “Harusnya bukan cuma melarang, tetapi memberikan solusi yang baik dan
- Published in Berita
Aktivitas Kargo di Batam: Penurunan Domestik, Peningkatan Internasional
batampos – Pergerakan kargo melalui angkutan udara dan laut di Kota Batam pada Januari 2025 menunjukkan tren yang beragam. Data yang dirilis oleh Badan Pusat Statistik (BPS) Kota Batam mengungkapkan adanya penurunan pada aktivitas bongkar muat domestik, sementara sektor internasional mengalami peningkatan. Kepala BPS Batam, Eko Aprianto, menjelaskan bahwa jumlah kargo yang dibongkar melalui angkutan udara
- Published in Berita
SCI Sarankan Waktu Pelarangan Truk Sumbu Tiga Saat Lebaran Harus Selektif
SHNet, Jakarta-Pelarangan terhadap truk sumbu 3 saat Lebaran yang terlalu lama sangat memberatkan dan merugikan industri logistik. Seharusnya, dari pengalaman lebaran-lebaran sebelumnya, metode pelarangan itu sudah bisa dibuat secara selektif dan hanya diterapkan pada saat puncak Lebarannya saja. Hal itu disampaikan Senior Consultant Supply Chain Indonesia, Sugi Purnoto, menyikapi waktu pelarangan truk sumbu 3 yang
- Published in Berita
SCI: Perlu Pemacu Ekspor Produk Pertanian, Kehutanan, dan Perikanan Lebih Lanjut
JAKARTA – Nilai ekspor produk pertanian, kehutanan, dan perikanan tahun 2024 meningkat hingga 29.81 persen dibandingkan tahun 2023. Meskipun demikian, perlu pemacu untuk terus meningkatkan ekspornya mengingat Indonesia mempunyai banyak jenis produk/komoditas dalam kelompok itu. Founder & CEO Supply Chain Indonesia (SCI), Setijadi, Selasa (28/1/2025), menyampaikan, Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia secara
- Published in Berita
SCI: 2025, Sektor Logistik Tumbuh 12,5 Persen
Lembaga Think Tank Logistik, Supply Chain Indonesia (SCI), memproyeksikan sektor (lapangan usaha) transportasi dan pergudangan pada tahun 2025 akan berkontribusi terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia sebesar Rp 1.623,65 triliun atau tumbuh sebesar 12,53% (c-to-c). Analisis SCI berdasarkan data Badan Pusat Statistik (BPS), sektor transportasi dan pergudangan yang selalu tumbuh di atas rata-rata tingkat pertumbuhan perekonomian Indonesia.
- Published in Berita
Kawasan Industri Weda Bay di Halmahera Siap Jadi Pusat Kekuatan Ekonomi Baru Indonesia
Menteri Perindustrian (Menperin), Agus Gumiwang Kartasasmita, mengunjungi Kawasan Industri Weda Bay di Halmahera Tengah, Maluku Utara, pada Kamis, 28 November 2024. Dalam kunjungannya, Menperin memberikan apresiasi atas perkembangan pesat PT Indonesia Weda Bay Industrial Park (IWIP) yang siap mengekspor prekursor nikel untuk produksi baterai kendaraan listrik ke pasar internasional pada awal 2025. Proyek ini diharapkan
- Published in Berita
Layanan Ekspor Melalui Pelabuhan Kalteng Meningkat
Dibanding September 2024, layanan transportasi ekspor melalui pelabuhan di Kalimantan Tengah pada Oktober 2024 senilai US$57,16 juta atau mengalami peningkatan kontribusi dari 9,23 persen menjadi 20,97 persen. Kepala Badan Pusat Statiatik (BPS) Kalteng, Agnes Widiastuti, mengatakan terdapat tiga pelabuhan utama yang melayani ekspor di Kalimantan Tengah selama Oktober 2024, yaitu Pelabuhan Kumai, Pelabuhan Sampit dan Pelabuhan
- Published in Berita