KSOP Sorong: Perusahaan Pelayaran Wajib Terdaftar di Inaportnet
Sorong (ANTARA) – Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kelas I Sorong, Papua Barat Daya, mewajibkan seluruh perusahaan pelayaran di wilayah itu menerapkan sistem digitalisasi melalui aplikasi Indonesia Portnet (Inaportnet) sebagai bagian dari upaya mewujudkan pelayanan yang lebih efektif dan efisien. Kepala KSOP Kelas I Sorong, Agustinus di Sorong, Selasa, menjelaskan penerapan Inaportnet menjadi rujukan utama
- Published in Berita
Bea Cukai Dukung Perusahaan di Kulon Progo Ekspor ke Korsel Lewat Fasilitas KITE IKM
jpnn.com, KULON PROGO – Bea Cukai Yogyakarta mendukung PT Jawa Sport Gloves, perusahaan yang berlokasi di Jalan Kawasan Industrial, Kabupaten Kulon Progo untuk memperluas pasarnya hingga ke mancanegara melalui pemberian fasilitas kemudahan impor tujuan ekspor untuk industri kecil menengah (KITE IKM). Fasilitas tersebut diyakini mampu membawa PT Jawa Sport Gloves mewujudkan ekspor produknya. Kepala Seksi
- Published in Berita
Pemda Berikan Subsidi Ongkos Angkut dan Tol Laut untuk Pelaku Usaha
KBRN, Nunukan: Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan memberikan berbagai subsidi untuk pelaku usaha. Subsidi ini mencakup Ongkos Angkut dan Tol Laut, guna meringankan beban biaya distribusi. Pengawas Perdagangan Ahli Muda Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan Abdul Rahman mengatakan bahwa Dinas Koperasi UKM, Perindustrian, dan Perdagangan Kabupaten Nunukan terus berupaya
- Published in Berita
Reaktivasi Jalur Kereta Api Purwokerto-Wonosobo Mendesak Diprioritaskan
Semarang – Dewan Perwakilan Daerah Jawa Tengah atau DPD RI Jateng, terus berupaya agar program reaktivasi jalur kereta api Purwokerto-Wonosobo bisa menjadi prioritas 1. Direncanakan reaktivasi jalur kereta api tersebut mulai difungsikan pada 2030 mendatang. Senator DPD Jateng, Abdul Kholik, mengatakan jalur kereta api Purwokerto-Wonosobo sangat diperlukan untuk meningkatkan akses dan pertumbuhan ekonomi. Khususnya pada kawasan selatan dan
- Published in Berita
Menkeu: Pertumbuhan Ekonomi Semester-II Tetap 5,1 Persen Tidak Mudah
Jakarta (ANTARA) – Menteri Keuangan Sri Mulyani menilai bahwa menjaga pertumbuhan ekonomi RI tetap 5,1 persen pada semester II Tahun 2024 tidaklah mudah karena perekonomian global yang melemah. Sri Mulyani mengatakan bahwa pemerintah akan terus melihat faktor konsumsi rumah tangga, investasi, ekspor dan impor demi menjaga pertumbuhan ekonomi berada pada tingkat 5,1 persen, bahkan 5,2
- Published in Berita
Jokowi Ingin Digitalisasi UMKM Digencarkan
Kehadiran berbagai platform digital dan perekonomian online telah mengubah dengan cepat perilaku dan strategi pemasaran yang makin masif. Bahkan transformasi digital disebut-sebut sebagai masa depan ekonomi dan bisnis. Tidak ada pilihan lain para pelaku bisnis, termasuk pula UMKM mau tidak mau harus beradaptasi dengan kehadiran digitalisasi perdagangan, yang kian global. Mulai dari jual beli di
- Published in Berita
Produksi Perikanan Tangkap Cirebon Capai 2.679 Ton
Cirebon – Pemerintah Kota Cirebon mencatat produksi perikanan tangkap di wilayahnya sepanjang semester I/2024 mencapai 2.679 ton. Kepala Dinas Ketahanan Pangan, Pertanian, dan Perikanan (DKP3) Kota Cirebon, Elmi Masruroh mengatakan, angka yang tercatat itu mencakup hasil tangkapan dari kapal nelayan di Pelabuhan Perikanan Nusantara (PPN) Kejawanan. “Angka ini menjadi indikator kalau jumlah produksi perikanan tangkap
- Published in Berita
Bea Cukai Buka Data Muatan 26.415 Kontainer yang Dituding Jadi Penyebab Banjir Impor
Jakarta – Direktorat Jenderal Bea dan Cukai Kementerian Keuangan mengungkapkan data muatan 26.415 kontainer yang sempat tertahan di Pelabuhan Tanjung Priok dan Tanjung Perak dalam surat Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati ke Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita pada Jumat, 2 Agustus 2024. Dalam surat yang ditandatangani Direktur Jenderal Bea dan Cukai, Askolani, Bea Cukai membagi penyampaian isi dari
- Published in Berita
Sembcorp Akan Bangun Dua Kawasan Industri di Batam, Salah Satunya di KEK Tanjung Sauh
Batam – Salah satu perusahaan top di Singapura, Sembcorp Industries akan mengembangkan dua kawasan industri rendah karbon di Batam. Mereka menggandeng pengembang besar di Batam, Panbil Group. Proyek tersebut akan dibagi menjadi dua, dan salah satunya berada di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Tanjung Sauh. Kedua perusahaan sudah menandatangani nota kesepahaman (MoU), 1 Agustus 2024 kemarin.
- Published in Berita
Pelindo Regional 3 Kebut Pembangunan Pelabuhan Batang
Surabaya – Sesudah Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) diresmikan Presiden beberapa waktu lalu, PT Pelabuhan Indonesia Regional 3 Kebut pembangunan pelabuhan Batang, Hal ini sebagai upaya mewujudkan ekosistem kawasan industri yang saling terintegrasi di kawasan KITB. Jadual Pembangunan Pelabuhan Batang dimulai pada bulan Juni lalu yang dimulai dengan pekerjaan persiapan dan pembangunan causeway yang hari ini mencapai
- Published in Berita