Kedalaman Ditambah, Terminal Petikemas Surabaya Siap Layani Kapal Besar
Bisnis.com, JAKARTA-Manfaat pengerukan untuk memperdalam kolam pelabuhan di Terminal Petikemas Surabaya (TPS) semakin terlihat di Pelabuhan Tanjung Perak. Setidaknya ada tiga kapal besar yang datang pada awal Agustus ini untuk membongkar muatannya di terminal yang dikelola oleh PT Pelindo III (Persero) tersebut. “Setelah dilakukan revitalisasi pendalaman kolam dermaga internasional dari sebelumnya –10,5 meter LWS hingga
- Published in Berita
BI: Banyak Kapal Indonesia Transhipment di Selat Malaka atau Singapura
BATAM (Beritatrans.com)–Dengan ada asas cabotage yang diterapkan sejak 2008, penggunaan kapal asing berkurang. Namun biasanya proses pemindahan komoditi ekspor ini dilakukan di Selat Malaka atau di Singapura. Akibatnya, kegiatan eskpor impor itu kurang memberikan manfaat maksimal bagi perekonomian nasional. “Memang di wilayah Indonesia gunakan kapal (berbendera merah putih), tapi transhipment-nya di Selat Malaka atau di
- Published in Berita
Menhub Blusukan Sarana Transportasi Sumatera Utara
SIBOLGA (beritatrans.com)–Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi didampingi para Direktur Jenderal melakukan blusukan ke sarana transportasi di Sumatera Utara. Sebelum ke Pelabuhan Sambas di Sibolga, Menhub yang didampingi juga oleh Menteri BUMN Rini Soemarno, mengunjungi bandara Dr. Ferdinand Lumban Tobing di Tapanuli Tengah. Menhub dan Menteri BUMN memantau kondisi pelabuhan dan sempat berbincang rencana memperluas area
- Published in Berita
Survei Data Kelautan Digelar di Selat Sunda
JAKARTA (BeritaTrans.com)–Kementerian Koordinator Bidang Maritim mengadakan survei data kelautan Selat Sunda selama 50 hari. Survei diadakan untuk menjaga kelestarian kawasan-kawasan alam maupun kawasan wisata yang berada di sekitar Selat Sunda, mengingat arus lalu lintas laut yang terus meningkat. “Kalau Selat Sunda tidak diatur, banyak sekali kawasan yang bisa dirugikan oleh kecelakaan seperti tumpahan minyak kapal
- Published in Berita
Angkutan Barang: Aprtrindo Apresiasi Kapal Feri Priok-Lampung
JAKARTA-DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia mengapresiasi layanan angkutan penyeberangan rute Pelabuhan Tanjung Priok-Pelabuhan Panjang, Lampung yang dioperasikan PT Atosim Lampung Pelayaran. Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Gemilang Tarigan menyatakan pengoperasian kapal penyeberangan dari Jakarta ke Sumatra melalui Pelabuhan Tanjung Priok dan Pelabuhan Panjang, Lampung selama arus mudik dan arus balik tercatat cukup
- Published in Berita
Arus Balik: Lebaran H+5, Truk Masih Dilarang Masuk Pelabuhan Merak
Bisnis.com, MERAK – Angkutan Sungai Danau Penyeberangan (ASDP) Indonesia Ferry Cabang masih melarang truk ekspedisi menyeberang Pelabuhan Merak-Bakauheni hingga H+5 atau Senin untuk mengantisipasi penumpukan dan kemacetan lalu lintas. “Pelarangan truk ekspedisi itu berdasarkan arahan dari Kementerian Perhubungan,” kata Humas PT ASDP Indonesia Ferry Cabang Utama Merak Mario Sardadi Oetomo di Merak, Senin (11/6/2016). Dia
- Published in Berita
Paket Kebijakan II: 4 Pusat Logistik Berikat Belum Aktif
Jakarta – Tiga bulan setelah diresmikan empat dari sebelas Pusat Logistik Berikat sebagai perwujudan dari Paket Kebijakan II masih belum beroperasi karena terhambat kontrak dengan pemasok dan menunggu regulasi dari Kementerian Keuangan. Ketua Umum Asosiasi Pusat Logistik Berikat Indonesia (APLBI) Ety Puspitasari menyatakan pada hari Jumat pekan lalu, 10 Juni 2016 pihak Direktorat Jenderal
- Published in Berita
Menteri Susi: PMA Dilarang Tangkap Ikan di Indonesia
Kupang – Perusahaan asing tak diberi peluang menangkap ikan di perairan Indonesia. Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pujiastuti melarang perusahaan yang beroperasi dalam bentuk Penanaman Modal Asing (PMA) di Indonesia untuk menangkap ikan di perairan Indonesia. “Mereka boleh beroperasi di wilayah Indonesia tetapi hanya boleh jadi pengelola. Tetapi kalau soal tangkap-menangkap biarkan kita saja. Biarkan
- Published in Berita
[Berita] Pelabuhan Baru : Konstruksi Patimban Dimulai Medio 2017
JAKARTA – Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengestimasi proses kontruksi pembangunan Pelabuhan Pantai Utara Jawa di Patimban, Subang, Jawa Barat baru dimulai pada pertengahan 2017. Setelah Peraturan Presiden (Perpres) resmi diteken Presiden Joko Widodo, Menhub menjelaskan pihaknya telah menyusun tim Indonesia-Jepang terkait pembangunan proyek strategis nasional tersebut. Jonan mengatakan sebelum proses konstruksi dimulai, Jepang berkeinginan untuk
- Published in Berita
Namarin Desak Revisi Beleid Verifikasi Berat Peti Kemas
Jakarta – National Maritime Institute (Namarin) mendesak revisi aturan tentang verifikasi berat kotor peti kemas atau verified gross mass/VGM yang telah dituangkan melalui Perdirjen Hubla Kemenhub No. HK103/2/4/DJPL-16, karena dinilai tidak sesuai dengan amanat amandemen safety of life at sea (SOLAS) 1972. Direktur Namarin Jakarta Siswanto Rusdi mengatakan revisi perlu dilakukan lantaran beleid yang ditandatangani
- Published in Berita