Presiden Bentuk Ditjen Integrasi dan Multimoda di Kemenhub untuk Benahi Sistem Transportasi Nasional
Jakarta-Untuk membenahi carut-marut sistem transportasi di Indonesia, Presiden Prabowo Subianto mengeluarkan Peraturan Presiden (Perpres) No.173 Tahun 2024 tentang Kementerian Perhubungan, dengan membentuk Direktorat Jenderal Integrasi Transportasi dan Multimoda. Pembentukan ditjen baru ini sekaligus menjadi solusi terhadap permasalahan Over Dimension Overload (ODOL) yang hingga kini belum bisa diselesaikan. Pakar Transportasi dari Institut Transportasi & Logistik Trisakti,
- Published in Berita
Bea Cukai Dorong Pemanfaatan Sistem CEISA 4.0 dalam Pelayanan Ekspor Nikel
Kepala Seksi Birokrasi Reformasi Direktorat Jenderal Bea Cukai, Dartono, memaparkan perkembangan dan implementasi sistem kepabeanan terkini dalam acara Training to Miners (TTM) APNI 2024, di Hotel Sahid Jaya, Jakarta, Rabu (13/11/2024). Pada acara yang diselenggarakan Asosiasi Penambang Nikel Indonesia (APNI), Dartono menyampaikan gambaran umum Customs-Excise Information System and Automation (CEISA) 4.0, yang sudah digunakan sejak 2019 untuk meningkatkan layanan
- Published in Berita
Sistem Transportasi Logistik Belum Efisien, Prabowo Diminta Buat “Blue Print”
Sistem transportasi logistik di Indonesia dinilai masih belum efisien. Sehingga membuat logistik tidak kompetitif dibandingkan negara-negara lain. Untuk itu, era Pemerintahan baru yang akan dipimpin Prabowo Subianto diharapkan dapat menangani persoalan tersebut. Ketua Umum Himpunan Pengembangan Jalan Indonesia (HPJI), Hedy Rahadian menyampaikan, jalur logistik di Indonesia belum optimal salah satunya karena 90 persen melalui jalur
- Published in Berita
Sistem Digital Diduga Tak Menghilangkan Pungli di Pelabuhan
Jakarta: Pungutan liar (pungli) dalam proses pembongkaran muatan maupun pengiriman barang di pelabuhan masih terjadi. Sistem digitalisasi belum bisa menghilangkan praktik kotor itu. “Kalau dibilang masih ada pungli enggak? Ya masih. Namanya sistem kalau manusia yang bikin,” kata Koordinator Pelaksana Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK) Pahala Nainggolan di Jakarta, Rabu, 3 Juli 2024. Pahala menjelaskan pungli terjadi karena adanya sikap
- Published in Berita
Disperindag Dukung Pelaku Usaha Gunakan Sistem Informasi Industri Nasional
KBRN,Ambon: Pemerintah Provinsi Maluku melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Maluku, memiliki tugas mendorong pelaku usaha sektor industri untuk menggunakan aplikasi SIINas atau Sistem Informasi Industri Nasional. Menurut Kepala Disperindag Provinsi Maluku, Yahya Kotta, Sistem Informasi Industri Nasional yang dibangun oleh Kementerian Perindustrian, punya tujuan dari menyediakan basis data pembangunan, bahan analisis kebijakan, memberikan acuan pelaksanaan dan pedoman dalam
- Published in Berita
Pakar Sebut Hampir Semua Ecommerce Gunakan Sistem Integrasi Vertikal di Jasa Logistik
jpnn.com, JAKARTA – Direktur Ekonomi Digital Celios, Nailul Huda, merespons soal tudingan atas praktik monopoli oleh para pelaku industri ecommerce terhadap jasa layana jasa kurir yang digunakan. Dia menyebut para pemain ecommerce aktivitas yang dilakukan dengan bentuk sistem integrasi vertikal yang menggabungkan platform belanja online dengan jasa kurir. Menurut Nailul pola bisnis seperti itu bertujuan
- Published in Berita
Terminal Tanjung Emas Terapkan Sistem PTOS-M, Bongkar Muat General Cargo Naik 23,49 Persen
Medanbisnisdaily.com-Medan. PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) meningkatkan pelayanan kepada para pengguna jasa di pelabuhan, sekaligus mengawal denyut nadi logistik operasional pelabuhan nonpetikemas di Indonesia, salah satunya Branch Tanjung Emas, Semarang. Branch Manager Tanjung Emas, Hadianto, dalam pers rilis yang diterima medanbisnisdaily.com, Kamis (23/5/2024), menerangkan, Branch Tanjung Emas mencatat pada kuartal I 2024 terjadi peningkatan produktivitas
- Published in Berita
KKP Siapkan Sistem Jaminan Mutu Dukung Modeling PIT di Zona III
Jakarta (ANTARA) – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyiapkan sistem jaminan mutu melalui penerapan Hazard Analysis and Critical Control Point (HACCP) di Unit Pengolahan Ikan (UPI) untuk mendukung modeling atau proyek percontohan penangkapan ikan terukur di zona III. Zona III meliputi wilayah pengelolaan perikanan negara Republik Indonesia (WPPNRI) 718, 715, dan 714. “Dari kami siap
- Published in Berita
Dermaga Logistik Tuntas 100 Persen, Dukung Pasokan Material Proyek IKN
NUSANTARA, KOMPAS.com – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) tuntas membangun dermaga logistik Ibu Kota Nusantara (IKN). Dermaga logistik ini dibangun oleh Direktorat Jenderal Bina Marga untuk mendukung logistik pembangunan Jalan Tol Akses IKN Seksi 5B, 6A, dan 6B dan juga pembangunan Bandara VVIP atau Naratetama. Kehadiran dermaga logistik dapat mempercepat pembangunan proyek-proyek tersebut serta
- Published in Berita
Sistem Pertek Kemenperin Sudah Berjalan, Siap Dukung Lartas Impor
Bisnis.com, JAKARTA – Kementerian Perindustrian (Kemenperin) telah merampungkan aturan pendukung dari larangan dan pembatasan (lartas) impor yang tercantum dalam Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) No. 36/2023 jo. 3/2024. Adapun, regulasi pendukung dikeluarkan dalam bentuk Peraturan Menteri Perindustrian (Permenperin) mengenai tata cara penerbitan pertimbangan teknis (pertek) untuk komoditas-komoditas industri yang diatur, seperti pakaian jadi, alas kaki, besi
- Published in Berita