Proyeksi Kuartal II/2017: Pelaku Usaha Transportasi Optimistis
JAKARTA–Pelaku usaha transportasi optimistis lapangan pekerjaan untuk sektor transportasi dan pergudangan pada kuartal II/2017 masih tumbuh positif. Kyatmaja Lookman, Wakil Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), mengatakan sikap optimistis itu merujuk peningkatan angkutan barang dan penumpang menjelang Lebaran. “Sebulan setelahnya [Lebaran] biasanya masih tinggi, replenish stock, setelah itu drop. Kalau sektor untuk angkutan
- Published in Berita
Keamanan Kargo dan Pos: Agen Inspeksi Bantah Kejar Profit
Jakarta — Asosiasi Perusahaan Pemeriksa Kargo dan Pos Indonesia membantah tudingan hanya mengejar profit dalam pemeriksaan kargo di bandara. Adrianto Soejarwo, Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Pemeriksa Kargo dan Pos Indonesia (Appkindo), mengatakan dari sisi perusahaan pengiriman barang memang akan merasa terbebani oleh biaya yang tinggi, tetapi hal tersebut untuk menjamin keamanan. “Kami tidak semata-mata cari
- Published in Berita
Biaya Logistik: Tarif Khusus Dinilai Timpang
MAKASSAR—PT Pelindo IV memberlakukan tarif khusus untuk pengiriman komoditas semen dari Makassar ke Jayapura dinilai timpang dalam menekan biaya logistik secara keseluruhan di wilayah tersebut. Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Sulselbar, Syaifudin Saharudi mengemukakan kebijakan tersebut sebaiknya diterapkan untuk seluruh komoditas yang dikirim melalui Pelabuhan Makassar. Dengan demikian, maka lebih efektif dalam menekan
- Published in Berita
Bandara Baru: Kulon Progo Diyakini Jadi Hub Kargo
JAKARTA—Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia memprediksi Bandara Kulon Progo Yogyakarta jadi hub kargo udara di Yogyakarta dan Jawa Tengah. Yukki Nugrahawan Hanafi, Ketua Umum DPP Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI), mengatakan prediksi itu mengacu rencana masuknya pesawat berbadan lebar sekelas Boeing 777 dan Airbus A330. Dengan masuknya pesawat berbadan lebar, imbuhnya, akan membawa dampak
- Published in Berita
Widijanto: Tidak Mudah Bagi Pelindo II Bangun CFS
JAKARTA (BeritaTrans.com)–Tidak mudah bagi Pelindo II untuk mewujudkan fasilitas Container Freight Station (CFS) di pergudangan Cargo Distribution Center (CDC) Banda, Pelabuhan Tanjung Priok. Hal itu ditegaskan Ketua DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Widijanto dalam bincang-bincang dengan BeritaTrans.com dan tabloid mingguan Berita Trans, Selasa (25/4/2017). CFS adalah fasilitas penyimpanan barang impor berstatus Less
- Published in Berita
Priok Menuju Transshipment Port: Kini Pengapalan ke AS Kian Murah
Sejarah baru saja ditorehkan di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta setelah kapal pembawa kontainer MV CMA-CGM Titus berkapasitas 8.469 TEUs merapat di pelabuhan itu. Setelah menempuh perjalanan sekitar 23 hari dari Amerika Serikat, akhirnya tepat Minggu (9/4) pukul 05.20 WIB, kapal kontainer raksasa itu bertambat di dermaga PT Jakarta International Container Terminal (JICT). Kapal berbobot 95.367
- Published in Berita
Sistem Logistik Daerah: Pengusaha Tuntut Pembenahan
SEMARANG – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) mendesak pemangku kebijakan khususnya Pemprov Jawa Tengah memiliki sistem logistik daerah yang mumpuni. Ketua Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan mengatakan jika provinsi Jawa Tengah bisa memperbaiki sistem logistik, pertumbuhan ekonomi akan lebih baik. Dia menjelaskan berdasarkan survei Bank Dunia biaya logistik nasional mencapai
- Published in Berita
ALFI Sambut Kapal CMA-CGM Titus di Tanjung Priok
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menyambut baik masuknya kapal kontainer asal Prancis, CMA-CGM dengan kapalnya yang bernama CMA-CGM Titus yang berkapasitas hingga 8.500 TEUS. Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan bahwa DPP ALFI menyambut baik dengan adanya kapal besar masuk ke Tanjung Priok itu. “Walaupun sebenarnya
- Published in Berita
Seminar Logistik ALFI Sumut Cari Solusi Bersama Tingkatkan Daya Saing
MedanBisnis-Medan. Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Sumut akan menggelar seminar logistik dengan mengangkat tema “Supply Chain dalam Rangka Meningkatkan Daya Saing Korporasi di Era Globalisasi”. Seminar sehari dengan yang melibatkan semua pihak dalam industri logistik ini diproyeksikan melahirkan masukan berupa solusi, saran kepada pemerintah terhadap situasi saat ini. Ini sekaligus penyambutan terhadap rencana peluncuran
- Published in Berita
ALFI: Pemerintah Harus Pangkas Regulasi
Bisnis.com, JAKARTA–Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia mengatakan semoga pemerintah memangkas sejumlah regulasi di sektor logistik yang masih menghambat efisiensi biaya logistik. Yukki Nugrahawan Hanafi, Ketua Umum DPP Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) mengatakan sudah mengusulkan beberapa hal untuk dimasukkan dalam Paket Kebijakan XV. Dia juga mengevaluasi semua regulasi yang dipandang menghambat dan ekonomi. “Agar
- Published in Berita