Startup Logistik: ALFI Dorong Pebisnis Bangun Jaringan
JAKARTA — Peluang perusahaan rintisan atau startup logistik asal Indonesia untuk bersaing di level Asia Tenggara dinilai masih terbuka lebar. Ketua Umum DPP Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan startup logistik lokal harus menyiapkan infrastruktur dan jaringan terlebih dahulu. Menurutnya, infrastruktur yang wajib dimiliki adalah pergudangan dan teknologi informasi (TI). Khusus untuk jaringan, dia menyatakan
- Published in Berita
Pengusaha Keberatan Tarif Ro-ro
JAKARTA – Pengusaha truk angkutan barang menilai tarif kapal roll on-roll off (ro-ro) rute Jakarta-Surabaya masih kemahalan. Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Bidang Distribusi dan Logistik Kyatmaja Lookman mengatakan, tarif yang ditawarkan operator sebesar Rp5,7 juta terlampau mahal. Pasalnya, ongkos supir saja sudah menelan biaya Rp2,5 juta. Sedangkan harga charter dari konsumen hanya Rp6 juta-Rp7
- Published in Berita
ALFI Harapkan Penertiban Impor Jadikan Petugas BC Lebih Tegas
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Pelaku usaha di Pelabuhan Tanjung Priok mengharapkan kebijakan pemerintah menertibkan impor berisiko tinggi dapat mengubah sikap petugas bea dan cukai menjadi lebih profesional dan tegas dalam menegakkan aturan kepabeanan. Harapan itu disampaikan Ketum DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ÀLFI) DKI Widijanto dalam percakapan dengan BeritaTrans.com, Kamis (13/7/2017). Sehari sebelumnya
- Published in Berita
Pelindo II Siapkan CFS Centre di Priok, ALFI Sebut Prematur
Bisnis.com, JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia (IPC) II menyatakan telah mengoperasikan fasilitas pusat konsolidasi barang impor dan ekspor (container freight station/CFS) di Pelabuhan Tanjung Priok sejak awal Juli 2017. Hal itu diungkapkan Dirut Pelindo II Elvyn G. Masassya saat memberikan sambutan pada acara halal bihalal IPC/Pelindo II, di halaman kantor BUMN itu, pada Rabu
- Published in Berita
Aptrindo Imbau Truk di Priok Pasang Stiker RFID
Bisnis.com, JAKARTA – Operator truk pengangkut barang dan peti kemas di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta diimbau untuk memasang stiker Radio Frequency Identification Document (RFID) guna kelancaran pendataan dan keselamatan angkutan barang dari dan ke pelabuhan. Himbauan itu disampaikan Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) DKI Jakarta, kepada seluruh pengusaha truk anggota asosiasi tersebut melalui surat
- Published in Berita
Truk Logistik: Iklim Usaha Lesu, Pendapatan Supir Turun
JAKARTA — Dalam beberapa tahun terakhir, iklim usaha industri truk logistik dalam negeri lesu karena banyak pabrik yang memangkas biaya jasa transportasi. Hal itu berimbas pada menurunnya penghasilan pengemudi truk. Wakil Ketua Umum bidang Distribusi dan Logistik Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Kyatmaja Lookman mengatakan, kondisi usaha angkutan berbasis truk stagnan bahkan cenderung turun
- Published in Berita
Usaha Angkutan Truk Mulai Menurun Sejak 2014
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Sebelum ada kenaikan tarif penyeberangan yang mulai berlaku (15/5/2017), Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) mengklaim bahwa usaha truk untuk distribusi logistik juga sudah turun. Penurunan iklim usaha itu terjadi sejak 2014. “Tak hanya itu saja, hingga kini sudah puluhan usaha truk tutup akibat sulit bersaing. Usaha kami akan semakin berat dengan
- Published in Berita
Angkutan Penyeberangan: Aptrindo Keberatan Tarif Feri Naik Dua Digit
JAKARTA — Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia keberatan dengan penyesuaian tarif angkutan penyeberangan yang berlaku pada 14 lintasan antarprovinsi mulai Senin (15/5) untuk kendaraan rata-rata 11,53%. Kyatmaja Lookman, Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) Bidang Distribusi dan Logistik, mengatakan kenaikan tarif angkutan penyeberangan menjadikan pelaku usaha truk kian terbebani biaya operasional. Menurutnya, kenaikan tarif
- Published in Berita
Gudang Jembatan Timbang Akan Diswastakan
TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA – Pemerintah akan melibatkan swasta dalam pengoperasian jembatan timbang. Pelibatan tersebut akan mereka lakukan dalam pengelolaan gudang yang digunakan untuk menampung lebihan muatan truk. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan, swasta rencananya akan dijadikan sebagai koordinator dalam pengelolaan gudang tersebut. “Mekanismenya bagaimana, biaya sewanya berapa sedang kami pelajari,” katanya. Kyatmaja Lookman, Wakil Ketua
- Published in Berita
Proyeksi Kuartal II/2017: Pelaku Usaha Transportasi Optimistis
JAKARTA–Pelaku usaha transportasi optimistis lapangan pekerjaan untuk sektor transportasi dan pergudangan pada kuartal II/2017 masih tumbuh positif. Kyatmaja Lookman, Wakil Ketua Umum DPP Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), mengatakan sikap optimistis itu merujuk peningkatan angkutan barang dan penumpang menjelang Lebaran. “Sebulan setelahnya [Lebaran] biasanya masih tinggi, replenish stock, setelah itu drop. Kalau sektor untuk angkutan
- Published in Berita