Dinamika Logistik di Jepang: Pemikiran Profesor Hirohito Kuse (Bagian 2)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Menciptakan Nilai Tambah Untuk memahami logistik, perlu dipahami lingkup dan keterkaitan rantai pasokan (supply chain), logistik, dan sistem distribusi. Rantai pasokan dapat dipandang dari perspektif jenis industri, jenis fasilitas, dan jenis daerah. Dari perspektif jenis industri, rantai pasokan mengintegrasikan aliran barang, informasi,
- Published in Artikel SupplyChain
Dinamika Logistik di Jepang: Pemikiran Profesor Hirohito Kuse (Bagian 1)
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Prof Hirohito Kuse, Guru Besar Fakultas Sistem Distribusi dan Logistik Universitas Ryutsu Keizai mengajarkan kepada kami di sesi pertama pelatihan IDLM AOTS, 2 November 2017. Profesor Kuse, demikian biasa dipanggil, menjelaskan secara mendasar peran penting logistik sebagai penggerak ekonomi dan sosial di negara
- Published in Artikel SupplyChain
Manfaat Internet of Things dan Potensinya dalam Sektor Logistik dan Transportasi
Oleh: Gita Anggaranie Junior Consultant | Supply Chain Indonesia Perkembangan dalam bidang teknologi telah mengubah peradaban dunia. Teknologi memberikan banyak kemudahan dalam kehidupan sehari-hari melalui berbagai peralatan elektronik sampai alat komunikasi. Berbagai macam perangkat (devices) elektronik yang sebelumnya berukuran besar, boros energy, dan mahal. Saat ini, hal tersebut sudah digantikan dengan perangkat-perangkat yang berukuran jauh lebih kecil,
- Published in Artikel SupplyChain
Belajar Praktik Supply Chain Terbaik dari Gudeg Yu Djum
Oleh: Dr. Zaroni, CISCP., CFMP. Head of Consulting Division | Supply Chain Indonesia Gudeg Yu Djum menjadi salah satu iconic kuliner Jogjakarta. Para pelancong, pebinis, dan pegawai pejalan dinas yang ke Jogjakarta selalu menyempatkan menikmati Gudeg Yu Djum. Tidak jarang membawa pulang Gudeg Yu Djum untuk keluarga atau kerabat. Gudeg Yu Djum seakan menjadi legenda kuliner
- Published in Artikel SupplyChain
Bongkar Muat Pengangkutan Barang dalam Transportasi Perkotaan
Oleh: Gita Anggaranie Junior Consultant | Supply Chain Indonesia Semakin banyak jumlah penduduk pada suatu daerah/kota akan berdampak pada jumlah kebutuhan akan barang yang semakin meningkat. Hal ini mengakibatkan peningkatan pergerakan barang yang memasuki wilayah kota, melalui kendaraan-kendaraan angkutan barang. Peningkatan tersebut terlihat dari semakin banyak, maupun semakin seringnya angkutan barang memasuki wilayah perkotaan. Angkutan barang tersebut
- Published in Artikel Transportasi
Permasalahan Logistics E-Commerce dan Retail
Oleh: Hadi Kuncoro Founder & CEO Feedr Indonesia Perkembangan e-commerce telah menyebar ke berbagai negara, seperti Amerika Serikat dan beberapa negara di ASEAN. Pertumbuhan e-commerce di negara ASEAN, khususnya di Indonesia telah berkembang pesat. Indonesia masuk dalam daftar negara dengan potensi pertumbuhan industri e-commerce yang cerah. Jumlah pemain bisnis e-commerce di Indonesia diperkirakan terus tumbuh
- Published in Artikel SupplyChain
Dampak Distribusi terhadap Harga Air Minum dalam Kemasan (Bagian 2)
Oleh: Gita Anggaranie Junior Consultant | Supply Chain Indonesia Saluran Distribusi Perusahaan AMDK “X” Distribusi adalah bagian dari bauran pemasaran. (Produk, harga, distribusi, dan promosi) yang memegang peranan cukup penting. Distribusi berperan dalam pengalokasian barang agar mudah dijangkau oleh konsumen. Sebelum produk bisa sampai ke tangan konsumen akhir, maka ada proses distribusi yang dilakukan, yaitu melalui 5
- Published in Artikel SupplyChain
Dampak Distribusi terhadap Harga Air Minum dalam Kemasan (Bagian 1)
Oleh: Gita Anggaranie Junior Consultant | Supply Chain Indonesia Sekarang ini pertumbuhan industri Air Minum Dalam Kemasan (AMDK) di Indonesia berkembang sangat pesat, seiring dengan beralihnya kebiasaan masyarakat Indonesia yang semula mengolah air sendiri menjadi lebih memilih untuk mengkonsumsi air minum dalam kemasan yang dipandang lebih praktis dan sehat. Dengan jumlah penduduk di Indonesia yang sangat besar,
- Published in Artikel SupplyChain
Keamanan Data Pribadi E-Commerce Logistics (Bagian 2 dari 2 tulisan)
Oleh: Dr. Dhanang Widijawan, S.H., M.H. Senior Consultant | Supply Chain Indonesia Ekosistem Perniagaan Elektronik Sehubungan hal tersebut, dalam lingkup nasional, keamanan siber merupakan salah satu dari tujuh isu utama dalam Paket Kebijakan Ekonomi XIV (PKE XIV 2016). PKE XIV 2016 memberikan posisi penting keamanan siber untuk mencapai kemajuan industri e-commerce Indonesia. Elemen keamanan siber diharapkan
- Published in Artikel Logistik e-Commerce
Keamanan Data Pribadi E-Commerce Logistics (Bagian 1 dari 2 tulisan)
Oleh: Dr. Dhanang Widijawan, S.H., M.H. Senior Consultant | Supply Chain Indonesia E-Commerce logistics, or e-logistics, therefore, is applying the concepts of Logistics electronically to those aspects of business conducted via the internet (Deborah L. Bayles, UNCTAD, 2002). E-commerce logistics, atau e-logistics, merupakan penerapan dari konsep logistik secara elektronik pada aspek-aspek bisnis melalui internet. Salah satu
- Published in Artikel Logistik e-Commerce