Menhub Minta Truk Tunda Operasi hingga 2 Juli 2017
Bisnis.com, JAKARTA—Seiring dengan mulai meningkatnya arus balik kendaraan, Kementerian Perhubungan meminta para operator truk untuk menunda operasi hingga Minggu (02/7/2017) pukul 24.00 WIB. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan arus kendaraan dari arah timur menuju ke barat atau Jakarta sudah mulai melonjak. Hal itu terlihat dengan adanya antrian kendaraan di jalur tol. “Semalam,
- Published in Berita
CFS Center Tanjung Priok Uji Coba 3 Juli 2017
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Akhirnya … keinginan Pelindo II membangun Container Freight Station (CFS) Center jadi juga. Direktur Pemasaran dan Pengembangan Usaha Pelindo II Saptono RI mengatakan uji coba CFS Center akan dilakukan 3 Juli 2017. Lokasi Container Freight Station (CFS) Center tetap di pergudangan Cargo Distribution Center (CDC) Banda, Pelabuhan Tanjung Priok.
- Published in Berita
Uang Jaminan Kontainer: Kapal Asing Masih Enggan Ikuti Edaran
JAKARTA — Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia mengeluhkan masih maraknya pelayaran asing yang mengutip uang jaminan peti kemas impor di Pelabuhan Tanjung Priok. Sekretaris Umum Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta Adil Karim menyatakan kutipan itu masih dilakukan pelayaran global melalui agennya kendati sudah ada Surat Edaran (SE) Dirjen Perhubungan Laut No.
- Published in Berita
Sistem Logistik Nasional: ALFI-RI Butuh Cetak Biru Baru
JAKARTA — Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menilai pemerintah membutuhkan cetak biru baru selain Sistem Logistik Nasional untuk mengembangkan pesawat kargo udara guna meningkatkan volume dan merangsang pertumbuhan logistik. Yukki Nugrahawan Hanafi, Ketua Umum DPP ALFI, mengatakan saat ini tidak banyak maskapai nasional yang memiliki pesawat kargo. Penumpang masih menjadi prioritas maskapai penerbangan nasional,
- Published in Berita
Bongkar Muat Kargo Umum: ALFI Desak Penurunan Tarif di Priok
JAKARTA — Pelaku usaha logistik mendesak tarif bongkar muat kargo umum nonkontainer di Pelabuhan Tanjung Priok bisa dipangkas untuk menggairahkan perekonomian nasional. Ketua DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta Widijanto mengatakan melambungnya biaya logistik di Tanjung Priok akibat tarif bongkar muat kargo nonkontainer yang diberlakukan oleh perusahaan bongkar muat (PBM) sangat
- Published in Berita
Pembiayaan Usaha: Kredit Sektor Logistik Menyusut
JAKARTA — Penyaluran kredit untuk sektor logistik menyusut dalam beberapa tahun terakhir, sementara rasio kredit bermasalah meningkat signifikan. Statistik perbankan Indonesia yang dirilis Otoritas Jasa Keuangan per Februari 2017 mencatat penyaluran kredit untuk usaha transportasi, pergudangan, dan komunikasi sebesar Rp166,67 triliun atau turun 4,78% dibandingkan dengan periode yang sama tahun lalu senilai Rp175,04 triliun.
- Published in Berita
Ancaman Malware: Perusahaan Logistik Diminta Waspada
JAKARTA — Perusahaan logistik diminta waspada terhadap potensi serangan siber karena penyedia jasa logistik amat bergantung pada sistem manajemen berbasis teknologi informasi. Zaroni, konsultan senior Supply Chain Indonesia, mengatakan ada tiga hal penting yang harus dilakukan oleh perusahaan yaitu pencegahan, penilaian, dan pemulihan kembali (recovery). “Perusahaan yang berada dalam sektor logistik harus memerhatikan
- Published in Berita
ALFI: Bisnis E-Commerce Dorong Pertumbuhan Logistik Nasional
JAKARTA (BeritaTrans.com) – Market size logistik nasional cenderung mengalami volatilitas atau peningkatan moodpasar yang diukur dari Compound Annual Growth Rate (CAGR) atau disebut sebagai laju pertumbuhan majemuk tahunan. “Pertumbuhan CAGR pada interval 2013 hingga 2017 sebesar 11,7 persen. Sementara volatilitas freight forwarding mencapai 11,8 persen. Kemudian, express & small parcel mencapai 21,7 persen. Hal
- Published in Berita
Keamanan Kargo dan Pos: Agen Inspeksi Bantah Kejar Profit
Jakarta — Asosiasi Perusahaan Pemeriksa Kargo dan Pos Indonesia membantah tudingan hanya mengejar profit dalam pemeriksaan kargo di bandara. Adrianto Soejarwo, Ketua Umum Asosiasi Perusahaan Pemeriksa Kargo dan Pos Indonesia (Appkindo), mengatakan dari sisi perusahaan pengiriman barang memang akan merasa terbebani oleh biaya yang tinggi, tetapi hal tersebut untuk menjamin keamanan. “Kami tidak semata-mata cari
- Published in Berita
ALFI Sambut Kapal CMA-CGM Titus di Tanjung Priok
Bisnis.com, JAKARTA – Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menyambut baik masuknya kapal kontainer asal Prancis, CMA-CGM dengan kapalnya yang bernama CMA-CGM Titus yang berkapasitas hingga 8.500 TEUS. Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) Yukki Nugrahawan Hanafi mengatakan bahwa DPP ALFI menyambut baik dengan adanya kapal besar masuk ke Tanjung Priok itu. “Walaupun sebenarnya
- Published in Berita