Aptrindo Surati Presiden soal Kewajiban Sertifikasi Angkutan Logistik
Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) mengirimkan surat kepada Presiden RI berkaitan dengan kewajiban sertifikasi halal bagi angkutan transportasi logistik jalan raya. Ketua DPP Aptrindo Gemilang Tarigan saat pembukaan rapat kerja daerah Aptrindo Wilayah Jateng-DIY dan Aptrindo Cabang Tanjung Emas Semarang di Semarang, Kamis, menilai, terjadi salah kaprah dalam penerapan aturan tersebut. “Interpretasinya berbeda antara pengusaha
- Published in Berita
Menyoal Sertifikasi Halal Truk Logistik yang Kontraproduktif
Wacana penerapan sertifikasi halal untuk angkutan transportasi logistik atau truk menjadi polemik baru. Kebijakan yang merupakan bagian dari implementasi Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2014 tentang Jaminan Produk Halal (UU JPH) ini justru dinilai akan memberatkan pengusaha angkutan barang logistik dan konsumen. UU Nomor 33/2014 memang menyebutkan bahwa produk yang masuk, beredar dan diperdagangkan di wilayah
- Published in Berita
Sertifikasi Halal, Aptrindo: Selama Mandatori Kami Jalani
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) mengaku tidak keberatan untuk memenuhi ketentuan sertifikasi halal. Ketentuan tersebut akan dijalankan selama menjadi mandatori dari para konsumen mereka. “Kami sih oke saja ya selama itu menjadi mandatori dari konsumen kami,” kata Wakil Ketua Umum Aptrindo, Kyatmaja Lookman, kepada Republika, Ahad (19/1). Kyatmaja melihat persoalan sertifikasi halal
- Published in Berita
Aptrindo Berharap TOD untuk Angkutan Barang Terealisasi Tahun ini
JawaPos.com – 2020 diharapkan menjadi tahun yang baik bagi bisnis angkutan. Para pengusaha truk berharap transit oriented development (TOD) untuk angkutan barang terealisasi tahun ini. Sejauh ini, TOD baru berfokus pada angkutan manusia saja. TOD merupakan sarana yang menjembatani kebutuhan masyarakat terhadap moda transportasi. Lokasinya berada di dekat stasiun kereta. Menurut Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha
- Published in Berita
Aptrindo Jateng Minta Jumlah Berat Diizinkan Diseragamkan
Bisnis.com, SEMARANG—Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia Jawa Tengah meminta pemerintah menyeragamkan besaran jumlah berat yang diizinkan (JBI) di seluruh Indonesia sesuai dengan jenis truknya. Wakil Ketua DPD Aptrindo Jateng, Bambang Widjanarko mengungkapkan, ketidakseragaman besaran aturan terkait dengan besaran JBI yang ada di seluruh Indonesia untuk kendaraan truk kerap menjadi masalah di jalan. “Semua kota/kabupaten
- Published in Berita
Aptrindo Sangat Berharap pada Tol Trans Jawa
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo) berharap proyek Trans Jawa segera rampung tahun ini. Pasalnya, proyek tol yang menghubungkan Jakarta hingga Surabaya itu bakal memangkas ongkos pengeluaran. “Selama ini kendala, ya masih putus tapi kalau itu tersambung baru kita akan rasakan benefit-nya,” ujar Wakil Ketua Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), Kyatmaja Lookman, kepada
- Published in Berita
Tanjung Priok Punya Strategi Baru Percepat Bongkar Muat, Efektif?
Jakarta – Kantong parkir truk kontainer (Buffer Area) terbukti memperlancar arus lalu lintas truk kontainer di area Pelabuhan. Dengan lancarnya area jalan pelabuhan, keberadaan kantong parkir yang berada di area Pelabuhan Tanjung Priok tersebut membantu mempersingkat waktu antran kendaraan yang hendak menuju terminal-terminal di pelabuhan. “Ya, keberadaan Buffer Area memperlancar truk-truk kontainer kita di sana. Antrian
- Published in Berita
Hub Logistik Asean: Belajar Daya Saing dari Thailand
Beberapa waktu lalu, para pelaku usaha transportasi dan logistik di Indonesia mengunjungi Thailand guna mengikuti serangkaian acara salah satunya Thailand International Logistics (TILOG) 2018. Para pelaku usaha menyadari, bahwa Indonesia sedikit tertinggal dari Negeri Gajah baik terkait dengan transportasi dan logistik. Oleh karena itu, Indonesia perlu belajar. Apalagi, pemerintah berharap menjadi hub logistik Asia
- Published in Berita
Kemenhub: Asosiasi Pengusaha Transportasi Setuju Menggunakan B20
JAKARTA, KOMPAS.com – Direktur Jenderal (Dirjen) Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan ( Kemenhub) Budi Setiyadi menyatakan sejumlah asosiasi pengusaha transportasi telah setuju menggunakan bahan bakar biodiesel atau B20. Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia (Aptrindo), Organisasi Angkutan Darat (Organda), Gaikindo, dan Agen Pemegang Merk (APM) disebut telah menandatangani kesepakatan untuk penggunaan B20 pada truk dan angkutan darat
- Published in Berita
Akses Tol Cikarang Dry Port, Asosiasi Pengusaha Truk Indonesia: Memangkas Waktu Perjalanan Truk
WARTA KOTA, BEKASI—Akses tol menuju Cikarang Dry Port di ruas tol Jakarta-Cikampek, Kecamatan Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi, bakal dibuka pada Selasa (28/8/2018) pukul 00.00 WIB. Keberadaan ruas tol ini diklaim untuk memecah kemacetan yang biasa terjadi di jalan arteri atau Jalan Raya Industri, Cikarang Barat, Kabupaten Bekasi. Pemicu kemacetan di persimpangan jalan tersebut
- Published in Berita