Pusat Logistik Berikat: Pemerintah Perlu Memperketat Perizinan
JAKARTA-Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia mengingatkan Ditjen Bea dan Cukai Kementerian Keuangan untuk lebih memperketat proses perizinan fasilitas pusat logistik berikat. Ketua DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta Widijanto mengatakan langkah itu untuk mendorong lebih efektif pertumbuhan industri dalam negeri. Mernurutnya, keberadaan pusat logistik berikat (PLB) sudah diatur dengan Perdirjen Bea dan
- Published in Berita
Proyek Pelabuhan Kualatanjung Tetap Jalan
tetap berjalan. PT Pelindo I melalui anak perusahaannya, PT Prima Multi Terminal (PMT) mengatakan, tidak ada pengaruh keputusan itu dengan pelaksanaan proyek. “Proyek itu terus berjalan sesuai dengan jadwal. Keputusan pengalihan status itu tidak memengaruhi pelaksanaan proyek di lapangan. Semua tetap ‘on rule’,” kata Heru dari PT PMT kepada MedanBisnis, Minggu (29/1). Heru menegaskan, proyek
- Published in Berita
Pelaku Usaha Dorong Percepatan Pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung
Bisnis.com, JAKARTA—Perubahan status hub internasional di Pelabuhan Tanjung Priok yang hanya sementara membuat pelaku usaha meminta pemerintah untuk fokus dalam percepatan pembangunan Pelabuhan Kuala Tanjung. Ketua Asosiasi Badan Usaha Pelabuhan Indonesia (ABUPI) Aulia Febrial Fatwa menilai, perubahan status hub internasional Pelabuhan Kuala Tanjung ke Pelabuhan Tanjung Priok yang bersifat sementara memang tidak ada masalah dengan
- Published in Berita
Gubernur Sumut Protes Menhub Alihkan Pelabuhan Hub Internasional
MEDAN (beritatrans.com)–Gubernur Sumatera Utara Tengku Erry Nuradi keberatan dengan kebijakan pemerintah pusat yang mengalihkan pelabuhan pengumpul atau hub internasional dari pelabuhan Kuala Tanjung, Sumut ke Tanjung Priok, Jakarta. Erry berharap, pemerintah melalui Menteri Perhubungan dapat membatalkan kebijakan tersebut. Hal ini disampaikan Erry saat menghadiri Seminar dan FGD Industrial Pilihan Komite Ekonomi dan Industri Nasional (KEIN)
- Published in Berita
Angkutan Barang: MTI Desak Optimalisasi Jalur Kereta Api
Bisnis.com, CIREBON-Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) meminta pemerintah serius agar mendorong truk angkutan barang beralih menggunakan jalur kereta api guna menekan tingkat kerusakan jalan dan kepadatan transportasi di jalan raya. Wakil Ketua Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) Djoko Setijowarno mengatakan pengalihan angkutan truk ke kereta sudah mendesak khususnya untuk jalur Pantura diperlukan pengaturan serius untuk mengurangi beban
- Published in Berita
Pengalihan Pelabuhan Hub Internasional Tingkatkan Biaya Logistik 15% di Sumut
MEDAN (beritatrans.com)–Asosiasi Pengusaha Indonesia (Apindo) Sumatera Utara meminta Menteri Perhubungan untuk membatalkan rencana pemindahan pelabuhan hub internasional untuk wilayah barat dari Pelabuhan Kuala Tanjung, Sumatera Utara ke Pelabuhan Tanjung Priok, Jakarta. Kebijakan itu dinilai akan membuat biaya logistik di wilayah Pulau Sumatera, khususnya Sumatera Utara, meningkat sebesar 15%. Kondisi ini tentunya berseberangan dengan harapan Presiden
- Published in Berita
Akademisi Minta Proses Pengesahan Rancang Bangun Angkutan Barang Truk Dievaluasi
Bisnis.com, JAKARTA-Pemerintah diminta mengevaluasi proses pengesahan rancang bangun angkutan barang berbasis jalan raya guna mengatasi muatan berlebih yang sering terjadi. Akademisi Universitas Katolik Soegijapranata Semarang Djoko Setijowarno mengatakan evaluasi tersebut diperlukan mengingat saat ini masih banyak ditemui angkutan barang berbasis jalan raya memiliki dimensi tidak sesuai ketentuan. “Proses pengesahan rancang bangun mobil barang perlu dievaluasi,”
- Published in Berita
Hub Priok Tidak Cocok Tampung Kargo dari Barat
Bisnis.com, JAKARTA–Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia (GPEI) menilai konsolidasi kargo ekspor di Pelabuhan Tanjung Priok harus mengutamakan pasokan barang dari wilayah tengah dan timur Indonesia. Ketua Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia (GPEI) Benny Soetrisno menuturkan kargo ekspor dari Aceh dan Medan tidak efisien jika harus mengunakan hub Tanjung Priok. “Kalau mau jadi hub, (Tanjung Priok) oke saja
- Published in Berita
KAI: Batasi Segera Tonase Angkutan Barang di Jalan Raya
Bisnis.com, JAKARTA–PT Kereta Api Indonesia berharap pemerintah pusat segera menjalankan jembatan timbang sesuai fungsinya dan melakukan pembatasan tonase angkutan barang di jalan raya guna mendorong penggunaan angkutan barang dengan kereta api. Direktur Komersial dan Teknologi Informasi PT Kereta Api Indonesia (KAI) M. Kuncoro Wibowo mengatakan pemberlakuan jembatan timbang dan pembatasan tonase angkutan barang di jalan
- Published in Berita
INSA Jaya Sambut Baik Rencana Pemerintah Tekan Biaya di Pelabuhan
JAKARTA (BeritaTrans.com)–DPC Indonesian National Shipowners Association (INSA) Jaya menyambut baik rencana pemerintah untuk nenurunkan port charges (biaya) di Pelabuhan Tanjung Priok. Sekretaris DPC INSA Jaya Capt. Supriyanto bincang bincang dengan BeritaTrans.com dan tabloid mingguan Berita Trans, Rabu (25/1/2017), mengatakan Port Charges (biaya pelabuhan) di Pelabuhan Tanjung Priok lebih mahal dibanding pelabuhan di Singapura, Thailand dan
- Published in Berita