Selama dan Pascalibur Lebaran, Layanan Kapal dan Bongkar Muat JICT Lancar
Bisnis.com, JAKARTA – PT Jakarta International Container Terminal (JICT) menyatakan pelayanan kapal di dermaga dan bongkar muat peti kemas ekspor impor melalui Terminal peti kemas tersibuk di Indonesia itu berjalan lancar selama dan pascalibur Lebaran atau Idul Fitri tahun ini. Wakil Dirut PT JICT Riza Erivan mengungkapkan hingga saat ini tidak terjadi kepadatan arus
- Published in Berita
GPEI Desak Penghapusan Biaya Regulated Agent
Ketua Umum DPP Gabungan Perusahaan Ekspor Indonesia (GPEI) Khairul Mahalli mengajukan penghapusan biaya Regulated Agent di semua bandara di Indonesia. Regulated Agent merupakan tanggung jawab penerbangan, operator pergudangan, dan ground handling bandara. Biaya Regulated Agent yang dibebankan kepada pemilik barang mengakibatkan biaya ekonomi tinggi dan rendahnya daya saing produk Indonesia, serta merupakan biaya logistik yang tidak logis. Khairul Mahalli yang juga
- Published in Berita
Layani Wilayah Terdepan, Pelni Rilis Trayek Tol Laut T-4
Bisnis.com, JAKARTA — PT Pelayaran Nasional Indonesia (Persero) atau Pelni merilis pelayaran perdana trayek T-4 Tol Laut dengan rute Tanjung Perak-Makassar-Tahuna. Trayek ini menjadi salah satu trayek Tol Laut yang melayani pengiriman barang ke pulau-pulau terdepan Indonesia di perbatasan. Corporate Secretary Pelni, Ridwan Mandaliko, mengatakan trayek T4 akan dilayani oleh kapal KM Logistik Nusantara
- Published in Berita
Integrasi Tol Dukung Sistem Logistik Nasional, Begini Caranya
JAKARTA, KRJOGJA.com – Pemerintah terus mendorong terwujudnya sistem transportasi nasional yang efektif dan efisien untuk meningkatkan mobilitas manusia, barang, dan jasa. Di sektor jalan tol, dalam upaya meningkatkan pelayanan kepada pengguna jalan tol dan mendukung sistem logistik nasional, pemerintah menerapkan kebijakan integrasi transaksi tol sebagai tahapan menuju transaksi tol menerus atau multi lane free flow (MLFF) yang
- Published in Berita
Integrasi Sistem Transaksi JORR untuk Tingkatkan Layanan
INDOPOS.CO.ID – Penerapan integrasi sistem transaksi Tol Jakarta Outer Ring Road (JORR) kembali ditunda. Mulanya, integrasi sistem itu akan diterapkan pada 13 Juni 2018. Lalu, dimundurkan menjadi 20 Juni 2018. Namun, untuk kali kedua, rencana itu juga kandas di tengah jalan alias ditunda. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) berdalih penundaan itu untuk
- Published in Berita
Luhut Sebut Pelabuhan Patimban Kurangi Kepadatan Lalu Lintas Jakarta
Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengatakan proyek Pelabuhan Patimban, Subang, Jawa Barat, dapat mengurangi kepadatan lalu lintas di Jakarta. Pelabuhan ini akan terintegrasi dengan kawasan ekonomi industri terpadu yang akan dibangun. Pemerintah berencana membangun kawasan ekonomi industri terpadu Bekasi-Karawang-Purwakarta (Bekapur). Luhut akan membawa pembahasan rencana proyek ini dalam rapat terbatas yang dipimpin oleh
- Published in Berita
Asian Games, Pembatasan Lalu Lintas Angkutan Barang Diperluas
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Pembatasan lalu lintas angkutan barang akan diperluas selama pelaksanaan Asian Games 2018. Tujuannya agar tidak terjadi penumpukan kendaraan besar. Solusinya kendaraan besar akan dialihkan melalui tol Jakarta Out Ring Route (JORR). “Paket kebijakan terakhir, angkutan barang akan lewat melalui tol JORR,” ujar Kepala Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) Kementerian Perhubungan (Kemenhub) Bambang
- Published in Berita
Bea Cukai Imbau Importir Segera Urus Pengeluaran Peti Kemas di Priok
Bisnis.com, JAKARTA — Kantor Pelayanan Utama Bea dan Cukai Pelabuhan Tanjung Priok mengimbau pengguna jasa dan importir untuk segera mengurus proses kepabeanan pengeluaran peti kemasnya agar barang impor tidak menumpuk terlalu lama yang menyebabkan terkena biaya penumpukan progresif di lini satu pelabuhan Priok. Kepala Kantor Pelayanan Utama (KPU) Bea dan Cukai Pelabuhan Tanjung Priok, Dwi
- Published in Berita
Luhut Dorong Pengembangan Kawasan Industri Bekasi-Karawang-Purwakarta
Tahap pengkajian kawasan industri Bekasi-Karawang-Purwakarta (Bekapur) akan memasuki tahap finalisasi. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan kawasan tersebut nantinya akan menjadi Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) dan diharapkan mempunyai konektivitas untuk penunjang industri lebih baik. “Tadi juga disepakati Patimban karena Karawang-Bekasi-Purwakarta itu akan dibawa ke ratas menjadi finalisasi. Kawasan ekonomi industri terpadu sehingga
- Published in Berita
Angkutan Logistik Boleh Beroperasi pada Mudik Lebaran 2019, Asal…
Bisnis.com, JAKARTA – Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi mengatakan pihaknya bisa saja memberikan kelonggaran bagi angkutan logistik agar bisa beroperasi normal saat libur Lebaran tahun depan. Sebelumnya, Menhub menerbitkan regulasi pembatasan operasional angkutan logistik melalui Permenhub No. PM 34 Tahun 2018 tentang Pengaturan Lalu Lintas pada Masa Angkutan Lebaran Tahun 2018. Beleid pembatasan
- Published in Berita