Forwarder Desak Pembenahan Billing System
Jakarta – Pelaku usaha logistik dan Forwarder mendesak operator terminal peti kemas ekspor impor di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta membenahi sistem jasa pembayaran layanan kepelabuhanan agar programnya disesuaikan dengan kebijakan Pelindo II tentang pengenaan tarif progresif penumpukan pada hari libur atau hari besar nasional. Ketua DPW Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) DKI Jakarta, Widijanto
- Published in Berita
Jabar Percepat Tetapkan Lokasi Patimban
Bandung – Pemerintah Provinsi Jawa Barat segera mempercepat proses penetapan lokasi pelabuhan internasional Patimban, Subang menyusul penetapanpelabuhan itu sebagai proyek strategis nasional. Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan mengatakan percepatan proyek itu dilakukan setelah keluarnya Peraturan Presiden (Perpres) No. 47/2016 tentang Penetapan Pelabuhan Patimban di Provinsi Jabar Sebagai Pelabuhan Proyek Strategis Nasional. “Kita usahakan secepatnya (penetapan
- Published in Berita
Menteri Susi: PMA Dilarang Tangkap Ikan di Indonesia
Kupang – Perusahaan asing tak diberi peluang menangkap ikan di perairan Indonesia. Menteri Kelautan dan Perikanan Susi Pujiastuti melarang perusahaan yang beroperasi dalam bentuk Penanaman Modal Asing (PMA) di Indonesia untuk menangkap ikan di perairan Indonesia. “Mereka boleh beroperasi di wilayah Indonesia tetapi hanya boleh jadi pengelola. Tetapi kalau soal tangkap-menangkap biarkan kita saja. Biarkan
- Published in Berita
Kutipan Biaya VGM Dibahas Pekan Depan
JAKARTA – PT Pelabuhan Indonesia II masih menunggu pembahasan pengenaan biaya kewajiban verifikasi berat kotor peti kemas di Pelabuhan Tanjung Priok Jakarta Utara. Prasetyadi, Direktur Operasi dan Sistem Informasi PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) II/IPC, mengatakan sampai kini operator pelabuhan belum bisa memastikan besaran biaya verifikasi berat kotor peti kemas (verified gross mass/VGM) yang akan diberlakukan
- Published in Berita
[Berita] Ketergantungan Perlu Diatasi: Kapal Ikan Dalam Negeri agar Dioptimalkan
JAKARTA, KOMPAS – Ketergantungan industri pengolahan terhadap impor ikan harus diatasi dengan terobosan kebijakan hulu-hilir. Pemerintah diminta mendorong operasional kapal dalam negeri, pemetaan kebutuhan industri, dan pembangunan infrastruktur logistik. Guru Besar Fakultas Perikanan dan Ilmu Kelautan Institut Pertanian Bogor (IPB) Rokhmin Dahuri, di Jakarta, Kamis (9/6), mengemukakan, solusi untuk memenuhi bahan baku bagi industri pengolahan
- Published in Berita
[Berita] Pelabuhan Baru : Konstruksi Patimban Dimulai Medio 2017
JAKARTA – Menteri Perhubungan Ignasius Jonan mengestimasi proses kontruksi pembangunan Pelabuhan Pantai Utara Jawa di Patimban, Subang, Jawa Barat baru dimulai pada pertengahan 2017. Setelah Peraturan Presiden (Perpres) resmi diteken Presiden Joko Widodo, Menhub menjelaskan pihaknya telah menyusun tim Indonesia-Jepang terkait pembangunan proyek strategis nasional tersebut. Jonan mengatakan sebelum proses konstruksi dimulai, Jepang berkeinginan untuk
- Published in Berita
GINSI Khawatir Pas Pelabuhan Masuk Biaya Bongkar Muat
Jakarta – Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) mengkhawatirkan adanya penyatuan biaya pas pelabuhan pada biaya bongkar muat di Pelabuhan Tanjung Priok. Ketua GINSI DKI Jakarta Subandi mengatakan importir di Pelabuhan Tanjung Priok sudah menerima informasi bahwa PT Pelabuhan Tanjung Priok (PTP) akan memasukkan biaya pas pelabuhan pada komponen biaya bongkar muat di lingkungan Pelabuhan
- Published in Berita
Pelindo III Genjot Arus Peti Kemas di Semarang
Jakarta – PT Pelabuhan Indonesia III (Pelindo III) melalui salah satu cabang Teriminal Peti Kemas Semarang berusaha meningkatkan arus peti kemas di sekitar Jawa Tengah dan Yogyakarta. Perusahaan pelat merah ini mengaku, masih ada cukup banyak ruang yang belum dimanfaatkan oleh para pelaku ekspor impor. Sebab dari kapasitas Terminal Peti Kemas Semarang yang bisa menampung
- Published in Berita
Perpanjangan Dermaga Pelindo IV Diprediksi Rampung Medio 2017
Manado – PT Pelabuhan Indonesia IV (Persero) menargetkan penyelesaian perpanjangan dermaga pelabuhan peti kemas dan reklamasi lahan dengan total nilai investasi Rp. 365 miliar pada medio 2017. Direktur Fasilitas dan Peralatan PT Pelindo IV Susantono mengatakan pengerjaan proyek akan berjalan setelah Lebaran tahun ini, dengan dana investasi dari penyertaan modal negara yang diterima perseroan. “Perpanjangan
- Published in Berita
APBMI Setuju Bahas Upah Borong Untuk Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok
Jakarta – Asosiasi Perusahaan Bongkar Muat Indonesia (APBMI) DKI pada prinsipnya setuju diberlakukan upah borong selain upah harian pada kegiatan bongkar muat di Pelabuhan Tanjung Priok. Hal itu diungkapkan Sekretaris Tenaga Kerja Bongkar Muat (TKBM) Pelabuhan Tanjung Priok, Suparmin kepada BeritaTrans.com dan tabloid mingguan Berita Trans, kemarin. Seperti diberitakan sebelumnya Koperasi TKBM mengusulkan besarnya upah
- Published in Berita