Pelabuhan Tanjung Priok: GLC Tidak Percepat Bongkar Muat
Monday, 21 November 2016
by Supply Chain Indonesia
JAKARTA-Pemilik barang di Pelabuhan Tanjung Priok mendesak penghentian penggunaan alat bongkar muat di darat jenis gantry lufting crane (GLC) di dermaga 114 dan 115. Penggunaan alat tersebut dinilai cenderung menyebabkan biaya tinggi. Ketua BPD Gabungan Importir Nasional Seluruh Indonesia (GINSI) DKI Jakarta Subandi mengatakan sejak awal pihaknya sudah mengingatkan kepada Pelindo II Tanjung Priok bahwa
- Published in Berita
Tagged under:
BONGKAR MUAT, dermaga, distribusi, dwelling time, GLC, Kapal Barang, Kapal Laut, kontainer, Logistics, LOGISTIK, Logistik Indonesia, Operator pelabuhan, Pelabuhan Laut, pelabuhan tanjung priok, pelayaran, Pergudangan, peti kemas, rantai pasok, Supply Chain, Supply Chain Indonesia, transportasi