Imbal Jasa Pelabuhan : Kemenhub Segera Gelar Audit
Jakarta-Kenenterian Perhubungan akan menggelar audit atas pengenaan biaya di sejumlah pelabuhan menyusul munculnya ongkos imbal jasa dan dugaan monopoli layanan kepelabuhan yang dilakukan PT Pelabuhan Indonesia I, II, III dan IV. Direktur Jenderal Perhubungan Laut Kemenhub Bobby R. Mamahit mengatakan rencana itu akan diawali pertemuan dengan direksi PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) I-IV terkait dengan ongkos
Imbal Jasa Pelabuhan : Otoritas Segera Turun Tangan
Jakarta-Kementerian Perhubungan meminta penetapan imbal jasa bongkar muat di pelabuhan umum dikonsultasikan ulang kepada otoritas pelabuhan dan syahbandar di tiap pelabuhan. Dirjen Perhubungan Laut Kemenhub Bobby R. Mamahit mengatakan permintaan itu menyusul imbal jasa bongkar muat tidak diatur dalam perundang-undangan. “Saya minta otoritas pelabuhan dan kantor syahbandar lebih proaktif mengakomodasi keluhan semua pelaku usaha