Perlancar Aliran Barang, Kemenko Perekonomian: Perlu Kolaborasi INSW
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Kolaborasi Indonesia National Single Window (INSW) akan memperlancar aliran barang. Hal itu sebagai langkah dalam kolaborasi sistem logistik di Indonesia. Aliran data dalam INSW akan memperlancar aliran barang. “INSW supaya aliran data lebih lancar sehingga aliran barang juga bisa lancar,” ujar Deputi Bidang Koordinasi Perniagaan dan Industri Kemenko Perekonomian, Bambang Adi Winarso,
- Published in Berita
Pemerintah Terapkan Post Border untuk Mendongkrak Daya Saing Industri Nasional
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Pemerintah terus berupaya meningkatkan kelancaran arus barang dan menurunkan biaya logistik nasional yang mampu mendorong daya saing industri manufaktur dalam negeri. Hal ini terbukti melalui penerbitan paket kebijakan ekonomi XV pada tahun 2017 tentang jasa logistik nasional. “Salah satu implementasi dari paket kebijakan tersebut adalah upaya untuk menyederhanakan tata niaga melalui
- Published in Berita
Paket Ekonomi XV Dibahas
JAKARTA- Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Darmin Nasution, dan Menteri Keuangan, Sri Mulyani, membahas persiapan penerapan paket kebijakan ekonomi XV di kantor Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian, Jakarta, Rabu (5/7). “Kami bahas bersama Menko (Darmin) untuk persiapan yang paket (ekonomi) ke-15 itu,” kata Menkeu seusai pertemuan. Pembahasan tersebut terutama menyangkut peraturan larangan dan pembatasan atas
- Published in Berita
Berikut Turunan Paket Kebijakan Ekonomi XV
Bisnis.com, JAKARTA — Perbaikan Sistem Logistik Nasional atau Silognas yang menjasi fokus utama Paket Kebijakan Ekonomi XV ini memiliki sejumlah kebijakan turunan yang mendukung empat kebijakan dasar. Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Darmin Nasution menjelaskan kebijakan dasar paket tersebut ada empat. Pertama, pemberian kesempatan meningkatkan peran dan skala usaha. Kedua, kemudahan berusaha dan pengurangan
- Published in Berita
Operasi New Priok: Biaya Logistik Bakal Turun 4%
JAKARTA – Pelaku logistik memprediksi beroperasinya New Priok pada tahun depan mampu menurunkan biaya logistik 3%-4%. Anwar Satta, Wakil Ketua Asosiasi Logistik dan Forwarder Indonesia (ALFI) menilai terurainya arus barang karena percepatan penanganan di pelabuhan New Priok nanti menimbulkan efek domino yang luar biasa. Dia menyebutkan sebanyak 60%-70% arus barang di Indonesia berpusat di Pelabuhan
- Published in Berita