Revisi Permendag 8/2024 Diharapkan Dorong Geliat Industri Tekstil
Jakarta: Revisi Peraturan Menteri Perdagangan Nomor 8/2024 yang sedang dilakukan pemerintah diapresiasi. Sebab, beleid itu telah mendorong pelemahan daya saing industri tekstil dan produk tekstil (TPT) di dalam negeri. Revisi tersebut diharapkan menyangkut kebijakan pengetatan impor, utamanya produk TPT sebagai bentuk perlindungan bagi industri TPT yang belum berdaya saing dalam liberalisasi perdagangan. “Meskipun belum memiliki keunggulan komparatif dan kompetitif,
- Published in Berita
Telkom Hadirkan Solusi AI untuk Berbagai Sektor Industri Tanah Air
Jakarta, CNN Indonesia — PT Telkom Indonesia (Persero), Tbk. (Telkom) memperkuat perannya dalam ekosistem digital nasional dengan menghadirkan berbagai solusi berbasis kecerdasan buatan (AI) yang telah dimanfaatkan oleh beragam sektor industri dan pemerintahan di Tanah Air. Sejalan dengan visi Indonesia Emas 2045 dan misi pemerintahan Asta Cita, perseroan terus mengakselerasi transformasi digital melalui inovasi teknologi
- Published in Berita
Dukung Industri Dalam Negeri, Ini Upaya Bea Cukai Hadapi Tantangan Globalisasi
Bea Cukai terus berupaya mendukung sektor industri dalam menghadapi tantangan globalisasi. Melalui kegiatan bertajuk “Customs Visit Customer (CVC)”, Bea Cukai memberikan pendampingan, pelayanan, dan pengawasan kepada pengguna jasa (kepabeanan dan cukai) untuk meningkatkan daya saing industri agar memperluas pasar di luar negeri. Kepala Subdirektorat Humas dan Penyuluhan Bea Cukai, Budi Prasetiyo, mengungkapkan bahwa CVC adalah
- Published in Berita
PIS Berkomitmen Dukung Industri Maritim RI Bersaing di Kancah Dunia
Jakarta, CNBC Indonesia – PT Pertamina International Shipping (PIS) senantiasa berkomitmen untuk mengharumkan merah putih di kancah internasional. Melalui peran aktif sebagai pemain logistik maritim global, PIS membuktikan Indonesia mampu bersaing dan mendapatkan kepercayaan pelanggan internasional. Kemampuan ekspansi market ke luar Indonesia ini sejalan dengan semangat pemerintah untuk mendorong Investasi dan memperkuat kerja sama luar negeri.
- Published in Berita
Bea Cukai Beri Izin Fasilitas Pusat Logistik Berikat ke Pelaku Industri Alat Berat
Kantor Wilayah (Kanwil) Bea Cukai Jakarta memberikan fasilitas pusat logistik berikat (PLB) ke PT United Equipment Indonesia untuk mendukung pelaku usaha mewujudkan efisiensi dalam pengelolaan logistik. Perusahaan yang berdiri sejak tahun 2005 ini dikenal sebagai salah satu dealer alat berat terkemuka di Indonesia yang menawarkan berbagai layanan termasuk penjualan, suku cadang, dan dukungan teknis. Izin
- Published in Berita
Industri Manufaktur Non Migas Naik 4,75 Persen di 2024
Industri pengolahan non minyak dan gas (migas) di tahun lalu mencatatkan pertumbuhan sebesar 4,75%, naik dibandingkan tahun 2023 yang sebesar 4,69%. Sektor manufaktur masih konsisten menjadi sumber penyumbang tertinggi terhadap kinerja produk domestik bruto (PDB) Indonesia. Adapun ekonomi nasional tumbuh sebesar 5,03% pada tahun lalu. Industri pengolahan non migas pada kuartal IV/2024 tumbuh sebesar 4,89%,
- Published in Berita
Industri Halal RI Berpotensi Jadi Pilar Utama Pacu Pertumbuhan Ekonomi Delapan Persen
Berdasarkan laporan State of the Global Islamic Economy Report (SGIER) 2023/2024 yang dirilis oleh Dinar Standard, konsumsi masyarakat muslim dunia terus meningkat, mencakup berbagai sektor seperti pangan halal, obat-obatan, kosmetik, fesyen, perjalanan, dan media. Data dari Pew Research Center memprediksi bahwa populasi muslim dunia akan mencapai 2,2 miliar jiwa atau 26,5% dari total populasi global.
- Published in Berita
Optimistis Industri E-Commerce Tumbuh Pesat di 2025, Shopee Memperkuat Ekosistem
Industri e-commerce Indonesia diprediksi akan terus mengalami perkembangan pesat pada 2025. Nilai transaksi Gross Merchandise Value (GMV) diperkirakan mencapai US$ 85 miliar hingga US$ 90 miliar. Angka ini meningkat 20%-25% dibandingkan tahun sebelumnya lalu. Radynal Nataprawira, Head of Public Affairs Shopee Indonesia, menyatakan bahwa pihaknya optimistis bahwa industri e-commerce Indonesia akan terus berkembang, memberikan dampak positif bagi ekonomi lokal.
- Published in Berita
Industri Transportasi dan Pergudangan Diprediksi Tumbuh 12,53 Persen pada 2025
Supply Chain Indonesia (SCI) memproyeksikan sektor transportasi dan pergudangan pada tahun 2025 berkontribusi terhadap produk domestik bruto (PDB) Indonesia sebesar Rp 1.623,65 triliun. Jumlah tersebut naik 12,53% dibandingkan dengan tahun 2024. Setijadi, Founder dan Chief Executive Officer (CEO) Supply Chain Indonesia menjelaskan berdasarkan analisis terhadap data Badan Pusat Statistik (BPS), sektor transportasi dan pergudangan terus
- Published in Berita
Industri Halal di Indonesia
Summary Buku ini disusun secara sistematis mengikuti pedoman studi mata kuliah di kampus. Oleh karena itu, sangat cocok sebagai buku referensi bagi mahasiswa/i Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam serta Fakultas lain yang tertarik dengan Industri Halal atau ingin mempelajari secara mendalam perkembangan Industri Halal di Indonesia. Buku ini berisi gambaran umum mengenai Industri Halal di
- Published in Info Buku