Tingkatkan Konektivitas dan Arus Logistik, Pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Paket 1-3 Dimulai
INDUSTRY.co.id – Jakarta – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memulai pelaksanaan pembangunan Jalan Tol Akses Patimban Paket 1-3 yang ditandai dengan penandatanganan kontrak bersama Badan Usaha Jalan Tol (BUJT) pada Jumat (10/11/2023) di Kantor Kementerian PUPR, Jakarta. Penandatanganan kontrak dilakukan oleh PPK II Satker PJBH Provinsi Jawa Barat Erwin Herlambang Kuncoro Putra dan Senior
- Published in Berita
Perkuat Konektivitas Logistik, SPMT Operasikan Empat Pelabuhan Baru
JAKARTA – PT Pelindo Multi Terminal (SPMT) bersiap melakukan Serah Operasi Pelabuhan di empat pelabuhan, mulai dari Semarang, Jawa Tengah, Gresik, Jawa Timur, serta Lembar dan Badas di Nusa Tenggara Barat. SPMT merupakan salah satu subholding Pelindo yang bergerak di bidang pelayanan operasional terminal non-petikemas. Khusus di Pulau Jawa, sebelumnya, SPMT telah mengoperasikan tiga pelabuhan
- Published in Berita
Selektif Infrastruktur Baru, PUPR Akan Fokus Bangun Konektivitas Daerah
Jakarta, Beritasatu.com– Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Basuki Hadimuljono, menegaskan kementerian PUPR akan fokus membangun konektivitas wilayah dan selektif infrastruktur baru. Pada tahun-tahun akhir, Basuki menekankan Kementerian PUPR hanya berfokus pada upaya Operasi, Pemeliharaan, Optimalisasi, dan Rehabilitas (OPOR) infrastruktur. “Optimalisasi misalnya bendungan, kami lengkapi dengan saluran irigasinya. Fasilitas air bersih dilengkapi dengan sambungan
- Published in Berita
Tingkatkan Konektivitas dan Distribusi Logistik, Kementerian PUPR Rampungkan Penggantian Tiga Jembatan di Denpasar
Klikwarta.com, Denpasar – Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) terus berupaya meningkatkan konektivitas antar kawasan dengan membangun infrastruktur jalan dan jembatan. Melalui Direktorat Jenderal Bina Marga, Kementerian PUPR juga telah menyelesaikan pembangunan penggantian 3 (tiga) jembatan yang berada di Jalan Gatot Subroto Timur, tepatnya di Ruas Simpang Cokroaminoto – Simpang Tohpati, Denpasar, Bali. Menteri PUPR,
- Published in Berita
Tingkatkan Konektivitas, Dua Jalan Lintas Tengah Aceh Mulai Dibangun
ACEH – Pemerintah terus meningkatkan konektivitas antar pusat pertumbuhan ekonomi di Pulau Sumatera. Di samping pembangunan Jalan Tol Trans Sumatera, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) juga melakukan pembangunan dan pemeliharaan jalan arteri nasional di Lintas Timur, Barat, dan Lintas Tengah yang bertujuan memangkas biaya logistik agar daya saing produk Indonesia meningkat. Menteri PUPR,
- Published in Berita
Kementerian Perhubungan Perkuat Konektivitas di Sektor Transportasi Kereta Api
indopos.co.id – Program Pemerintahan Joko Widodo-Ma’ruf Amin dalam meningkatkan konektivitas di seluruh Indonesia, terus didukung Kementerian Perhubungan melalui Direktorat Jenderal Perkeretaapian dengan pembangunan prasarana perkeretaapian untuk meningkatkan kapasitas dan keselamatan dalam layanan moda kereta api. Sejumlah pekerjaan seperti penambahan jalur, reaktivasi dan peningkatan jalur kereta api terus dilakukan, sehingga jumlah perjalanan KA bisa ditambah dan
- Published in Berita
Penting, Konektivitas Infrastruktur untuk Efisiensi Transportasi
Oleh: Setijadi | Chairman Supply Chain Indonesia Supply Chain Indonesia (SCI) mengapresiasi keberhasilan pembangunan infrastruktur Indonesia pada periode 2014-2019 dan mendorong kelanjutannya dengan lebih meningkatkan integrasi antar infrastruktur. Keberhasilan pembangunan infrastruktur itu dapat dilihat dalam The Global Competitiveness Report 2018 yang dikeluarkan World Economic Forum (WEF) yang menunjukkan peningkatan infrastruktur Indonesia menjadi peringkat 71 dari
- Published in Catatan
Daya Saing Indonesia Naik, SCI Dorong Peningkatan Konektivitas Infrastruktur
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. Supply Chain Indonesia (SCI) mengapresiasi keberhasilan pembangunan infrastruktur Indonesia periode 2014-2019. Oleh karena itu, pihaknya mendorong kelanjutannya dengan lebih meningkatkan integrasi antar infrastruktur. Setijadi, Chairman SCI mengatakan, keberhasilan pembangunan infrastruktur Indonesia dapat dilihat dalam The Global Competitiveness Report 2018 yang dikeluarkan World Economic Forum (WEF) yang menunjukkan peningkatan infrastruktur Indonesia menjadi peringkat
- Published in Berita
TruckMagz | Februari 2019, 56th Edition – Konektivitas Logistik ASEAN
TruckMagz Ed. 56 (Februari 2019) Published by Arveo Pionir Mediatama Majalah ini memaparkan berbagai hal menarik yang berkaitan dengan tarik ulur suksesi perusahaan truk dari berbagai sudut pandang. Adapun laporan utama pada edisi 56, Februari 2019 ini di antaranya: Laporan Utama: Halaman 06, ASEAN Connectivity 2025 Halaman 12, Kolaborasi Logistik Secara Mulus Halaman 16, Satu Truk dalam
- Published in Info Buku
Konektivitas Pelindo III, Gerbang Terbesar Logistik Nusantara
SURYA.co.id | SURABAYA – Lebih dari 70 persen pelayanan internasional kapal-kapal peti kemas muatan perdagangan dunia dengan negara-negara Asia melintas di kepulauan di Indonesia. Jawa Timur, terutama Surabaya, memiliki peran penting. Soalnya, 11 dari 17 perusahaan pelayanan besar berkantor pusat di Kota Pahlawan. “Fakta tersebut membuat peran Pelindo III sebagai BUMN kepelabuhan sangat vital
- Published in Berita