Begini Strategi JNE Antisipasi Lonjakan Pengiriman Barang saat Ramadan-Lebaran 2024
KONTAN.CO.ID – JAKARTA. PT Tiki Jalur Nugraha Ekakurir (JNE) berharap, volume pengiriman barang meningkat sekitar 20%-30% secara nasional saat momen Ramadan dan Lebaran 2024. Media Communication Head Dept JNE, Kurnia Nugraha mengatakan, JNE telah melakukan berbagai antisipasi dan persiapan dari sisi operasional sejak jauh hari sebelum momen Ramadan dan Idul Fitri tiba. Dari sisi distribusi, JNE
- Published in Berita
Badan Otonom Hipmi Syariah Siap Kembangkan Industri Halal
INDUSTRI halal merupakan sektor ekonomi yang semakin penting dan berkembang pesat di Indonesia. Peningkatan pesat produk dan layanan halal, baik di pasar dalam negeri maupun global, menjadikan industri halal sebagai salah satu motor penggerak pertumbuhan ekonomi yang signifikan di Indonesia. Untuk mengoptimalkan potensi dan sumber daya ekonomi syariah di Indonesia yang sangat besar itu perlu didukung peran aktif dari para pelaku
- Published in Berita
Pemkot Sukses Jajaki Kerja Sama, Investasi Industri Kargo Bakal Masuk di Parepare
PAREPARE, BACAPESANCOM – Pemerintah Kota (Pemkot) Parepare berhasil menjajaki kerja sama dengan investor papan atas di sektor industri kargo. Salah satunya, adalah PT Meratus Group yang merupakan integrator maritim dan logistik terkemuka di Indonesia hingga Asia Tenggara. Asisten II Pemkot Parepare, Andi Adrian mengatakan, PT Meratus Group bakal masuk di Kota Parepare dalam waktu dekat ini. Fokus utamanya,
- Published in Berita
Perjuangkan Hak Nelayan Kecil, Kementerian KP Suarakan Isu Subsidi Perikanan di WTO
KOMPAS.com – Kementerian Kelautan dan Perikanan (Kementerian KP) terus menyuarakan pemberian subsidi perikanan untuk nelayan kecil dalam forum Konferensi Tingkat Menteri (KTM) ke-13 World Trade Organization (WTO) di Abu Dhabi. Akan tetapi, dalam pertemuan tersebut terjadi perbedaan pandangan antara negara maju, negara berkembang, dan least developed countries (LCDs) sehingga pemberian subsidi belum dapat disepakati. Hal
- Published in Berita
SCI Dorong Peningkatan Kompetensi SDM Benahi Karut Marut Logistik
Berbagai persoalan terkait logistik di Indonesia terus muncul dan juga terjadi berulang selama ini. Beberapa persoalan logistik itu menguat dalam beberapa waktu ini seperti kenaikan harga beberapa komoditas pokok termasuk beras. CEO Supply Chain Indonesia (SCI), Setijadi, mengatakan logistik merupakan bidang yang bersifat multisektoral, multidimensional, dan multistakeholders, sehingga persoalan-persoalan logistik menjadi sangat kompleks. “Badan Pusat
- Published in Berita
Polisi Tertibkan Truk Barang yang Melebihi Kapasitas di Garut
Garut (ANTARA) – Kepolisian Resor Garut bersama Kementerian Perhubungan melakukan penertiban terhadap truk yang bermuatan melebihi kapasitas untuk mengantisipasi terjadinya kecelakaan dan kemacetan di Jalan Raya Bandung-Garut wilayah Kadungora, Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis. “Kegiatan ini inovatif dalam rangka Operasi Keselamatan Lodaya 2024,” kata Kepala Bagian Operasi Satuan Lalu Lintas Polres Garut Iptu Suarna saat
- Published in Berita
Tingkatkan Penjualan, UMKM Adopsi E-Commerce
Yogyakarta, Beritasatucom – Pemerintah Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) bersama industri e-commerce memberikan pelatihan pemanfaatan teknologi digital khususnya e-commerce kepada pelaku usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) sehingga meningkatkan daya saing dan bisa ekspansi ke pasar global. Dengan memanfaatkan e-commerce, UMKM berkesempatan menjangkau konsumen lebih luas sehingga pertumbuhan bisnis bisa lebih besar. “Penjualan hanya melalui offline sepertinya kurang, tentunya dengan online seperti ini jaringannya
- Published in Berita
Raker ALFI/ILFA Provinsi Bali 2024, Peluang Logistik dan Forwarding Bali Terbuka Lebar
Gianyar (Bisnis Bali.com) –Logistik merupakan lokomotif dari pertumbuhan ekonomi. Yang menurut data BPS menyumbangkan kontribusi yang besar dari sektor pergudangan dan transportasi. Ketua Umum DPW Asosiasi Logistik Forwarding Indonesia (ALFI/ILFA) Bali, AA. Bagus Bayu Joni Saputra SE, MM di sela- sela Rapat Kerja Wilayah ALFI/ILFA Provinsi Bali 2024 Selasa (5/3) mengatakan pembangunan ekonomi bertujuan untuk
- Published in Berita
Tarif Tol Jakarta-Cikampek dan MBZ Resmi Naik 9 Maret 2024
Tarif Jalan Tol Jakarta-Cikampek dan Tol Layang Mohamed bin Zayed (MBZ) resmi naik pada 9 Maret 2024 mendatang. Kenaikan tersebut didasarkan pada Keputusan Mentri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor: 250/KPTS/M/2024. “Mulai 9 Maret 2024 pukul 00.00 WIB, akan mulai diberlakukan penyesuaian tarif Ruas Jalan Tol Jakarta-Cikampek dan Jalan Layang Mohamed bin Zayed,” bunyi peraturan tersebut. Adanya
- Published in Berita
Kementerian Kelautan dan Perikanan Optimalkan Strategi Pengawasan Terintegrasi Berbasis Teknologi
YOGYAKARTA – Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) berkomitmen untuk terus mengoptimalkan pengawasan terintegrasi berbasis teknologi sebagai upaya menjaga sumber daya kelautan dan perikanan di Tanah Air. Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono saat hadir di Rapat Kerja Teknis (Rakernis) Terpadu KKP di Hotel Tentrem, Yogyakarta, Rabu (6/4/2024), menjelaskan, pihaknya terus mengoptimalkan armada patroli di
- Published in Berita